
Bola.net - - Penyerang Nice, Mario Balotelli mengaku ingin kembali berkarir di Italia. Balotelli menyebut ia kemungkinan besar tidak akan kembali ke AC Milan, di mana ada dua klub top Italia yang ingin dia perkuat.
Balotelli sendiri memang sudah dua tahun terakhir merantau ke Prancis. Striker bengal itu tampil cukup apik bersama Nice, di mana ia sejauh ini sudah mengemas 22 gol bagi Nice.
Dengan performa apiknya itu, Balotelli merasa dirinya sudah siap untuk kembali ke Italia. Penyerang 28 tahun itu menilai dirinya sudah semakin matang dan siap bersinar di Negeri Pizza tersebut.
Mario Balotelli
Namun Balotelli sendiri mengaku nampaknya akan sulit untuk kembali memperkuat AC Milan. "Agen saya, Mino Raiola yang akan mengurus masa depan saya," buka Balotelli kepada Rai Sport.
"Satu hal yang saya tahu adalah saya sudah semakin matang di sini [Nice]. Saya merasa saya sudah siap untuk kembali ke Italia."
"Namun saya rasa akan sangat sulit bagi saya kembali ke Milan, karena ini akan menjadi kali ketiga saya memperkuat tim itu. Namun Juventus dan Napoli akan menjadi opsi yang menarik, karena kedua tim itu merupakan tim yang saya sukai." tandasnya.
Baca Juga:
- Spalletti: Milan Mulai Kembali Menjadi Milan yang Sebenarnya
- Spalletti Minta Pemain Inter Pasang Wajah Bengis saat Hadapi Milan
- Spalletti: Jumlah Poin Membuktikan Kami Lebih Baik dari Milan
- Suso: Menang Derby, Liga Champions
- Suso Tak Pernah Lihat Koreografi Derby di Anfield
- Suso Kagumi Semangat Yang Ditularkan Gattuso
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 08:57Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
-
Liga Italia 21 Januari 2026 08:48Gagal Menang Lawan 10 Pemain, Conte Minta Napoli Rasakan Sakitnya Kegagalan
-
Liga Champions 21 Januari 2026 08:19Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 10:41 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:29 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:24 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:19 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:16 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:14
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479054/original/023192900_1768966411-1000752976.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476882/original/013946900_1768801694-122428.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478006/original/000390800_1768887810-pati2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3274952/original/072089200_1603351856-20201022-Aksi-Tolak-UU-Omnibus-Law-6.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5383964/original/082146600_1760706112-Mensesneg_Prasetyo_Hadi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478700/original/061728400_1768912854-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_19.21.38.jpeg)

