
Bola.net - Mantan bintang Juventus Mauro Camoranesi mendukung keputusan mantan klubnya mendatangkan striker Pablo Osvaldo di bursa transfer Januari. Camoranesi pun tak segan memberikan pujian kepada striker baru Juve itu.
Datangnya Osvaldo tentu saja akan membuat barisan penyerangan skuat Antonio Conte menjadi gemuk. Namun hal itu tidak akan menjadi masalah karena Juve tak hanya bermain di kompetisi domestik saja melainkan mereka juga masih mengikuti kompetisi Europa League setelah tersingkir di Liga Champions.
Terlebih mereka ingin mengawinkan kedua gelar itu di musim ini. Dengan banyaknya striker, Comte akan punya sejumlah opsi apabila salah satu strikernya harus absen dari lapangan hijau.
"Kita berbicara soal striker dengan talenta yang besar. Pemain yang bisa membuat perbedaan di dalam tim. Saya pikir mereka sudah berpikir matang untuk merekrutnya," ujar Camoranesi seperti dilansir Football Italia.
"Ikut banyak kompetisi akan menambah keuntungan. Bagi tim yang hebat, punya enam striker bukan gila," tandasnya.[initial]
Datangnya Osvaldo tentu saja akan membuat barisan penyerangan skuat Antonio Conte menjadi gemuk. Namun hal itu tidak akan menjadi masalah karena Juve tak hanya bermain di kompetisi domestik saja melainkan mereka juga masih mengikuti kompetisi Europa League setelah tersingkir di Liga Champions.
Terlebih mereka ingin mengawinkan kedua gelar itu di musim ini. Dengan banyaknya striker, Comte akan punya sejumlah opsi apabila salah satu strikernya harus absen dari lapangan hijau.
"Kita berbicara soal striker dengan talenta yang besar. Pemain yang bisa membuat perbedaan di dalam tim. Saya pikir mereka sudah berpikir matang untuk merekrutnya," ujar Camoranesi seperti dilansir Football Italia.
"Ikut banyak kompetisi akan menambah keuntungan. Bagi tim yang hebat, punya enam striker bukan gila," tandasnya.[initial]
Baca Juga:
(foti/ada)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 30 Oktober 2025 07:04Akhirnya Raih Kemenangan, Dusan Vlahovic: Semua Pemain Juventus Harus Ngaca!
-
Liga Italia 30 Oktober 2025 05:38Man of the Match Inter Milan vs Fiorentina: Hakan Calhanoglu
-
Liga Italia 30 Oktober 2025 04:03
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 30 Oktober 2025 07:18 -
Liga Italia 30 Oktober 2025 07:04 -
Liga Inggris 30 Oktober 2025 06:46 -
Liga Inggris 30 Oktober 2025 06:44 -
Liga Inggris 30 Oktober 2025 06:21 -
Liga Inggris 30 Oktober 2025 06:08
MOST VIEWED
- Prediksi Atalanta vs AC Milan 29 Oktober 2025
- Milan Ingin Amunisi Tambahan di Lini Serang, Ambil Langkah Berani Incar Penggawa Madrid
- Amukan Igor Tudor Usai Juventus Kalah dari Lazio: Dua Pemain Ini Kena Semprot!
- Tragedi di Italia: Kiper Inter Milan Josep Martinez Terlibat Kecelakaan, Pria 81 Tahun Tewas di Tempat
HIGHLIGHT
- 4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben A...
- Dari Buffon hingga Ronaldo: 7 Legenda Dunia yang T...
- 6 Striker Mematikan Incaran Barcelona untuk Gantik...
- 12 Pemain yang Pernah Membela Real Madrid dan Juve...
- Real Madrid Siap Cuci Gudang? 4 Pemain Ini Bisa Pe...
- 3 Pemain Terbaik Versi Zlatan Ibrahimovic: Messi N...
- Terancam Gagal ke Piala Dunia, 6 Pemain Inggris In...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/4630588/original/050223000_1698748931-20230912_003045.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4824111/original/052216400_1715054807-ekrem-osmanoglu-2R0gbZXaUqM-unsplash.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4604009/original/088733100_1696838759-WhatsApp_Image_2023-10-09_at_13.31.08__1_.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5257855/original/085302700_1750324153-1746491778.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5395227/original/056268500_1761669980-IMG-20251028-WA0014.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5396661/original/059601000_1761760071-Petugas_menguji_kualitas_BBM_di_Jatim.jpeg)

