
Bola.net - Piala Super Italia antara Napoli dan Juventus akan segera dimulai dan Paolo Cannavaro yakin timnya akan kembali mengulang sukses mereka di Copa Italia.
Beijing akan menjadi saksi siapakah tim yang akan merajai Italia. Scudetto Itali, Juventus tentu ingin membalas kekalahan mereka di partai puncak, sedangkan Napoli tentu saja ingin membuktikan keperkasaan mereka kembali dan meraih trofi pertama mereka di musim ini.
Cannavaro yang juga kapten Napoli yakin bahwa dirinya akan mampu memimpin rekan-rekannya untuk meraih gelar pertamanya sebelum musim baru Liga Serie A bergulir. Selain itu, ia juga ingin menjadi sosok legendaris sama seperti Totti dan Del Piero.
"Baik kami dan Juve sudah mempersiapkan diri untuk pertandingan nanti, tapi bagi kami Super Cup adalah tujuan pertama dan kami ingin meraih gelar kembali setelah Copa Italia di bulan Mei lalu," ujar sang kapten kepada majalah Il Mattino.
"Saya ingin menjadi seperti Francesco Totti di Roma dan Alessandro Del Piero di Juventus. Saat ini saya merasakan kepercayaan lebih dari fans, meskipun akan sangat sulit menjadi sebuah sosok di pesepak bolaan modern saat ini."
Kick off rencananya akan dilakukan pada 11 Agustus. Ini akan menjadi kali ketiga bagi Negeri Tirai Bambu untuk menjadi penyelenggara perhelatan Super Copa Italia. (foti/bgn)
Beijing akan menjadi saksi siapakah tim yang akan merajai Italia. Scudetto Itali, Juventus tentu ingin membalas kekalahan mereka di partai puncak, sedangkan Napoli tentu saja ingin membuktikan keperkasaan mereka kembali dan meraih trofi pertama mereka di musim ini.
Cannavaro yang juga kapten Napoli yakin bahwa dirinya akan mampu memimpin rekan-rekannya untuk meraih gelar pertamanya sebelum musim baru Liga Serie A bergulir. Selain itu, ia juga ingin menjadi sosok legendaris sama seperti Totti dan Del Piero.
"Baik kami dan Juve sudah mempersiapkan diri untuk pertandingan nanti, tapi bagi kami Super Cup adalah tujuan pertama dan kami ingin meraih gelar kembali setelah Copa Italia di bulan Mei lalu," ujar sang kapten kepada majalah Il Mattino.
"Saya ingin menjadi seperti Francesco Totti di Roma dan Alessandro Del Piero di Juventus. Saat ini saya merasakan kepercayaan lebih dari fans, meskipun akan sangat sulit menjadi sebuah sosok di pesepak bolaan modern saat ini."
Kick off rencananya akan dilakukan pada 11 Agustus. Ini akan menjadi kali ketiga bagi Negeri Tirai Bambu untuk menjadi penyelenggara perhelatan Super Copa Italia. (foti/bgn)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 11:54
Juventus Kalah Lagi, Dusan Vlahovic Geram: Standar Klub Ini Bukan Seperti Itu!
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 11:53
Kalah Tipis dari Real Madrid, Igor Tudor: Juventus Layak Dapat Lebih!
-
Liga Italia 23 Oktober 2025 08:51
Rasa Takut jadi Biang Kerok Kekalahan Juventus dari Real Madrid
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 08:08
Juventus Kalah Lagi, Igor Tudor Tetap Pede: Kami di Jalur yang Benar!
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 23 Oktober 2025 13:10
-
Otomotif 23 Oktober 2025 13:05
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 12:50
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 12:43
-
Lain Lain 23 Oktober 2025 12:23
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 12:19
MOST VIEWED
- Como 2-0 Juventus: Ketegangan Antara Tudor dan Fabregas Berlanjut
- Pidato Cesc Fabregas Usai Kemenangan Como atas Juventus Langsung Viral: Benar-Benar Bikin Haru
- Saat Kesabaran Stefano Pioli Habis: Kalian Nonton Pertandingannya atau Cuma Lihat Hasil?!
- Dapur Taktik Allegri: Begini Caranya Mengakali Badai Cedera dan Bawa Milan ke Puncak Klasemen Serie A
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...