
Bola.net - - Juara Bertahan Serie A, Juventus bersiap untuk melanjutkan rentetan kemenangan mereka di ajang Serie A. Kali ini mereka harus bertandang ke Stadion Artemio Franchi untuk menghadapi tim tuan rumah Fiorentina pada hari Senin (16/1) dini hari nanti.
Jika menilik sejarah pertemuan kedua tim, maka Juventus masih akan menjadi unggulan untuk memenangkan pertandingan ini kendati mereka bertindak sebagai tim tamu. Namun Fiorentina selalu membuat sang juara bertahan ini kewalahan sehingga jalannya pertandingan di Stadio Artemio Francchi ini diprediksi berjalan dengan ketat.
Sebelum Bolaneters menyaksikan bagaimana usaha Juventus untuk menaklukan Fiorentina di depan pendukung tuan rumah, tidak ada salahnya bagi Bolaneters untuk melihat beberapa dana dan fakta berikut.
Fiorentina hanya menang satu kali dari 17 pertandingan terakhir mereka melawan Juventus di ajang Serie A (M1 S6 K10)
Kemenangan terakhir La Viola atas SI Nyonya tua terjadi di Stadio Artemio Franchi di tahun 2013 silam
Fiorentina gagal mencetak gol di empat dari enam laga kandang terakhir mereka melawan Juventus
Musim ini Fiorentina sama sekali belum pernah menelan kekalahan saat melakoni partai kandang di ajang Serie A
Fiorentina adalah tim yang paling banyak mencetak gol dari luar kotak penalti di ajang Serie A sejauh ini [8 Gol]
Juventus merupakan tim yang paling banyak mencetak gol di 15 menit awal pertandingan di ajang Serie A musim ini [8 Gol]
Gonzalo Higuain mencetak 4 gol dari 5 pertemuan terakhirnya melawan Fiorentina
Juventus merupakan tim kedua terbaik dalam aspek akurasi umpan di ajang Serie A musim ini [84,7%].
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 20:00Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
-
Liga Champions 21 Januari 2026 16:59Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
-
Liga Champions 21 Januari 2026 15:56Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
-
Liga Champions 21 Januari 2026 14:31Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
LATEST UPDATE
-
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 22:13 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 21:18 -
Liga Champions 21 Januari 2026 21:07 -
Tim Nasional 21 Januari 2026 20:56 -
Voli 21 Januari 2026 20:45 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 20:38
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478933/original/079657200_1768961772-Ketua_KNKT__Soerjanto_Tjahjono.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479997/original/027162300_1769003247-WhatsApp_Image_2026-01-21_at_20.19.54.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479983/original/030014600_1769002457-Ratusan_Kontainer_Limbah_B3_Menumpuk_di_Batam.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479971/original/038425800_1769001303-137248.jpg)
