
Pertandingan di Stadio Matusa ini akan menjadi pertemuan kedua dalam sepanjang sejarah kedua tim. Pada pertandingan pertama di Giuseppe Meazza, Inter berhasil mengalahkan Frosinone dengan skor telak 4-0. Berikut ini data dan fakta lainnya mengenai pertandingan Frosinone vs Inter:
Kekalahan 4-0 dari Inter Milan di Serie A pada pertemuan pertama adalah kekalahan terbesar Frosinone, selain 5-1 dari Napoli dan 4-0 atas Genoa.
Dalam pertandingan itu, Inter melepas 10 shots on target - jumlah tertinggi mereka dalam pertandingan Serie A musim ini.
Frosinone mengemas lima clean sheet dari enam pertandingan kandang terakhir di liga, sementara itu mereka juga belum kebobolan sama sekali dalam 270 menit terakhir.
22 dari 27 Frosinone (81,5%) diraih di kandang dalam kompetisi Serie A musim ini.
Kemenangan tandang terakhir Inter di Serie A terjadi pada 6 Januari. Nerazzurri hanya meraih tiga poin dari enam pertandingan tandang terakhir.
Frosinone sudah kebobolan 37 gol di babak kedua, lebih banyak dari tim Serie A lainnya musim ini. Sementara itu, Inter mencetak 10 dari 11 gol terakhir setelah turun minum.
Inter Milan hanya memakai empat pemain Italia sepanjang musim ini, paling sedikit dibandingkan tim lainnya.
Mauro Icardi sudah membuat 99 penampilan dan mencetak 49 gol untuk Inter Milan di semua kompetisi.
Dalam pertandingan terakhir antara Frosinone dan Inter menghasilkan gol pertama Jeison Murillo di Serie A dan gol terakhir Jonathan Biabiany di kasta tertinggi sepakbola Italia.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 13 Januari 2026 21:41AC Milan Kehilangan Arah Tanpa Luka Modric: Usia 40 Tahun, tapi Sangat Menentukan
-
Liga Italia 13 Januari 2026 17:47Persaingan Ketat Lima Tim Teratas Liga Italia Serie A 2025-2026
-
Liga Italia 13 Januari 2026 14:14 -
Liga Italia 13 Januari 2026 11:35Rapor Pemain Juventus saat Hajar Cremonese: Thuram dan McKennie Menggila
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 13 Januari 2026 23:22 -
Liga Spanyol 13 Januari 2026 23:14 -
Liga Spanyol 13 Januari 2026 22:48 -
Liga Inggris 13 Januari 2026 21:51 -
Liga Italia 13 Januari 2026 21:41 -
Liga Inggris 13 Januari 2026 21:28
MOST VIEWED
- Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
- Update Transfer AC Milan: Maignan Bertahan, Nasib Nkunku Akhirnya Terjawab
- Rencana B Juventus Bikin Kaget, Nama Anak Legenda Milan Masuk Daftar Belanja
- Inter Milan Siap Bajak Dusan Vlahovic dari Juventus, AC Milan Terancam Kena Tikung!
HIGHLIGHT
- Daftar 5 Wasit Terbaik Dunia 2025: Michael Oliver ...
- 3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
- 7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho...
- 6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano R...
- 10 Pemain dengan Gaji Termahal di Piala Afrika 202...
- 4 Opsi Transfer Darurat Manchester United Usai Bru...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5257151/original/011958600_1750305167-000_62WP4E3.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5472139/original/059675600_1768318088-WhatsApp_Image_2026-01-13_at_21.37.21__1_.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5472129/original/080701400_1768316309-WhatsApp_Image_2026-01-13_at_21.37.21.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5439894/original/010864500_1765412137-alonso.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4583788/original/007229900_1695286483-000_33VE979.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5472097/original/022000500_1768312219-WhatsApp_Image_2026-01-13_at_20.46.45.jpeg)

