
Bola.net - - Raksasa Serie A, Inter Milan bertekad untuk mengawali langkah mereka di tahun 2017 dengan sempurna. Untuk itu pasukan Nerrazurri akan membidik kemenangan saat mereka mengunjungi markas Udinese pada hari Minggu (8/1) malam nanti.
Berstatus sebagai tim tamu, Inter diprediksi masih akan menaklukan Udinese di depan pendukung mereka sendiri. Hal ini mengacu pada catatan pertemuan kedua tim, di mana Inter Milan punya statistik yang cukup bagus saat menyambangi markas Udinese, sehingga mereka diprediksi bisa mengulangi pencapaian itu pada pertandingan ini.
Sebelum Bolaneters menyaksikan bagaimana Inter Milan berusaha untuk mengawali tahun 2017 dengan kemenangan, tidak ada salahnya bagi Bolaneters untuk membaca beberapa data dan fakta berikut:
Inter Milan memenangkan 3 dari 6 pertemuan terakhir mereka melawan Udinese (M3 S1 K2)
Inter sedikitnya mencetak dua gol di tiga pertandingan terakhir mereka melawan Udinese
Inter sudah mencatatkan 3 clean sheets beruntun di 3 pertandingan terakhir mereka di Serie A
Udinese hanya kebobolan satu gol di empat pertandingan terakhir mereka di ajang Serie A
Inter Milan merupakan tim kedua dengan jumlah tembakan terbanyak di satu pertandingan (17,6 tembakan per pertandingan)
Udinese merupakan tim ketiga terbaik di Serie A musim ini dalam aspek memenangkan duel udara (55,6%)
Mauro Icardi adalah top scorer sementara Serie A musim ini dengan membukukan 14 gol
Cyril Thereau sudah terlibat dalam 10 gol Udinese (8 gol 2 Assist).
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 05:04Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
-
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
-
Liga Champions 20 Januari 2026 20:00Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 05:27 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:19 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:17 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:11 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:04 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:03
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478781/original/040950500_1768923114-11.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478819/original/069986000_1768929823-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_22.57.56.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)

