
Bertandang ke Olimpico Stadium, Inter Milan ketinggalan cepat lewat gol Edin Dzeko saat pertandingan baru berjalan lima menit. Di babak kedua, Inter bermain lebih baik dan menyamakan kedudukan lewat Ever Banega. Namun mereka harus tertunduk di akhir laga karena Konstantinos Manolas mencetak gol penentu kemenangan bagi Giallorossi.
"Kami membuat banyak kesalahan, terutama pada Mohamed Salah di babak pertama, karena ia sangat cepat," ujar De Boer kepada Mediaset Premium.
"Setelah jeda, kami mengontrol permainan dengan baik dan karena sebuah pelanggaran bodoh, skor 2-1 tercipta lewat gol Manolas," tambahnya.
Kata-kata 'bodoh' yang dimaksud De Boer adalah saat Stevan Jovetic melakukan pelanggaran yang mampu dimanfaatkan Alessandro Florenzi untuk memberikan umpan pada Manolas.
"Saya sangat tertarik dengan babak pertama, di mana kami begitu mudah kehilangan bola berkali-kali. Di babak kedua, satu-satunya tim yang bermain baik adalah Inter Milan," imbuhnya.
"Kami bermain sangat baik di babak kedua, tapi juga membuat terlalu banyak kesalahan. Kami juga tak menghadapi banyak masalah dari Roma di babak kedua, tapi kami membayar mahal untuk kesalahan kami," tutupnya.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 13:42Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
-
Liga Italia 21 Januari 2026 13:29Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
-
Liga Champions 21 Januari 2026 12:17Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
-
Liga Champions 21 Januari 2026 11:36
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 15:08 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 15:01 -
Liga Italia 21 Januari 2026 14:50 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 14:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 14:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 14:05
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479631/original/069828100_1768983063-IMG-20260121-WA0004.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5272316/original/024386100_1751539843-20250703-Kenaikan_tarif_Ojol-ANG_2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5249740/original/043373900_1749695482-Thomas_Frank.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479473/original/093775400_1768979236-el_syifa.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479623/original/035064100_1768982816-1000115113.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479519/original/025905400_1768980854-1000939037.jpg)

