
Bola.net - - Mattia De Sciglio menegaskan bahwa mereka sama sekali tak boleh meremehkan AS Roma, jelang pertemuan kedua tim akhir pekan ini yang menurutnya merupakan tim yang sangat hebat.
Ya, akhir pekan ini Juventus memiliki peluang untuk mengalahkan salah satu rival langsung dalam perebutan gelar musim ini. Setelah mengalahkan Napoli, kemudian imbang lawan Inter Milan, Bianconeri kini mengincar kemenangan atas Giallorossi.
Dan dikatakan oleh De Sciglio, mereka harus bersiap dengan sangat baik bila ingin mengalahkan tim asuhan Eusebio Di Francesco itu. Terlebih menurutnya, karakteristik Giallorossi berbeda dengan lawan-lawan yang sebelumnya sudah mereka hadapi.
"Roma? Kita berbicara tentang tim yang hebat lainnya. Mereka memiliki karakteristik yang berbeda dengan Inter dan kami harus mempersiapkannya sebaik mungkin, berusaha memanfaatkan potensi dan karakteristik kami sebaik mungkin," terangnya.
"Roma, Inter dan Napoli adalah tiga pesaing langsung kami untuk mendapatkan gelar, kami semua dekat dan hanya dipisahkan beberapa poin, jadi perburuan gelar pasti akan sangat ketat," tandasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 20 Januari 2026 15:49Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
-
Liga Italia 20 Januari 2026 15:30 -
Liga Champions 20 Januari 2026 12:11Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:19 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:53 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 22:52 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:38 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:28
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

