
Bola.net - - Juventus dikabarkan siap untuk mendorong kesepakatan dengan Federico Bernardeschi dan akan kembali mendekati gelandang Chelsea, Nemanja Matic.
Dilaporkan oleh Gianluca Di Marzio baru-baru ini, Juventus cenderung memilih untuk memasukkan nama Stefano Sturaro dalam kesepakatan mereka dengan Fiorentina untuk Bernardeschi, daripada melepas Marko Pjaca.
Laporan sebelumnya muncul bahwa Bianconeri disebut bersedia membiarkan Pjaca pergi sesuai permintaan Fiorentina. Namun Di Marzio mengklaim bahwa baik Juventus maupun Pjaca tak tertarik dengan keinginan La Viola itu.
Sedangkan untuk lini tengah, direktur Juventus bertemu dengan agen Mino Raiola untuk membicarakan Blaise Matuidi pada Kamis kemarin, namun kabar yang justru beredar adalah Juventus kini kembali beralih pada Nemanja Matic.
Di Marzio mengatakan bahwa Juventus kini mencoba untuk mendatangkan gelandang Serbia tersebut dengan memanfaatkan kemungkinan Matic kehilangan tempat di Chelsea setelah Antonio Conte lebih memilih mendatangkan Tiemou Bakayoko dari AS Monaco.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:19
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:25
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:22
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:19
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:12
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:05
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:05
MOST VIEWED
- Como 2-0 Juventus: Ketika Keputusan Tudor Menimbulkan Tanda Tanya Besar
- Como 2-0 Juventus: Ketegangan Antara Tudor dan Fabregas Berlanjut
- Saat Kesabaran Stefano Pioli Habis: Kalian Nonton Pertandingannya atau Cuma Lihat Hasil?!
- Pidato Cesc Fabregas Usai Kemenangan Como atas Juventus Langsung Viral: Benar-Benar Bikin Haru
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...