
Seperti dikabarkan sebelumnya, nama Maldini disebut-sebut akan mendapatkan tawaran sebagai direktur teknik klub yang baru setelah Rossoneri berpindah kepemilikan dari Silvio Berlusconi ke investor asal Tiongkok.
Namun ternyata kabar tersebut masih belum menemui kebenaran karena Maldini ternyata belum mendapatkan tawaran apapun dari pihak investor baru.
"Nama saya agak terlalu sering disebut, kadang-kadang dengan cerita palsu atau cerita yang tak terbukti kebenarannya," ujarnya.
"Memang benar saya bertemu Fassone dan Mirabelli di rumah saya, saya diberitahu tujuannya adalah mengembalikan Milan menjadi salah satu klub papan atas dunia dalam lima tahun ke depan. Sejarah saya sebagai seorang pria dan pemain Milan memaksa saya memahami ide yang dicetuskan pemilik baru, proyek mereka, dan bagaimana pola pikir mereka dalam mengambil tindakan," sambungnya.
"Saya perlu untuk mendengarnya langsung dari mereka. Bila saya menempatkan wajah, hati, dan semangat saya ke dalamnya, bekerja 24 jam sehari, 365 hari dalam satu tahun, maka saya ingin melakukannya untuk proyek yang benar-benar serius," tambahnya.
"Saya siap mengubah hidup saya. Ini bukan seperti saya yang mencari Milan, tetapi mereka yang datang kepada saya, maka saya mempertimbangkan langkah tepat untuk mendapat kesempatan berbicara kepada para pemilik baru sebelum membuat keputusan yang sangat menentukan," tandasnya.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 20 Januari 2026 15:49Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
-
Liga Champions 20 Januari 2026 12:11Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
-
Liga Italia 20 Januari 2026 08:24Emil Audero Cleansheet, Aksi Heroik Gagalkan Kemenangan Verona
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 02:13 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:19 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:00
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

