
Dengan doppietta alias dua gol ke gawang Sassuolo, berarti Dzeko sudah mencetak gol dalam empat penampilan terakhirnya untuk Roma di Serie A. Terakhir kali Dzeko mencetak gol dalam empat penampilan beruntun di liga adalah pada Agustus 2011 silam, yakni ketika masih memperkuat Manchester City di Premier League.

Gol 4 laga beruntun Dzeko - Agustus 2011 (City, Premier League):
22-05-2011 Bolton 0-2 City (1 gol)
15-08-2011 City 4-0 Swansea (1 gol)
21-08-2011 Bolton 2-3 City (1 gol)
28-08-2011 Tottenham 1-5 City (4 gol).
Gol 4 laga beruntun Dzeko - Oktober 2016 (Roma, Serie A):
03-10-2016 Roma 2-1 Inter (1 gol)
15-10-2016 Napoli 1-3 Roma (2 gol)
24-10-2016 Roma 4-1 Palermo (1 gol)
27-10-2016 Sassuolo 1-3 Roma (2 gol).
Sepanjang musim lalu, musim pertamanya di Italia bersama Roma sejak ditransfer dari City, Dzeko cuma bisa mencetak delapan gol dalam 31 pertandingan Serie A. Musim ini, Dzeko menunjukkan kehebatan dia yang sebenarnya.
Hanya dalam sepuluh pertandingan awal Serie A 2016/17, Dzeko sudah mencetak sepuluh gol untuk Roma. Striker 30 tahun Bosnia itu juga memimpin daftar top scorer sementara dengan keunggulan dua gol atas Mauro Icardi (Inter Milan) dan Ciro Immobile (Lazio).
Dzeko sedang on fire! [initial]
Klik Juga:
- Senapan Mesin Roma
- Icardi Akhirnya Brace Lagi di San Siro
- Gol + Assist ke-8 Pjanic di Serie A
- Oktober 2015, Terakhir Milan Kalah Margin Tiga
- Highlights Serie A: Sassuolo 1-3 AS Roma
- Highlights Serie A: Lazio 4-1 Cagliari
- Highlights Serie A: Fiorentina 1-1 Crotone
- Highlights Serie A: Napoli 2-0 Empoli
- Highlights Serie A: Pescara 0-1 Atalanta
- Highlights Serie A: Chievo 1-1 Bologna
- Highlights Serie A: Juventus 4-1 Sampdoria
- Highlights Serie A: Inter Milan 2-1 Torino
- Highlights Serie A: Genoa 3-0 AC Milan
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 00:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:19 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:00 -
Liga Champions 20 Januari 2026 22:53
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

