
Bola.net - CEO AC Milan Adriano Galliani membantah kabar bahwa pihaknya sudah melakukan negosiasi dengan Liverpool untuk membahas transfer Mario Balotelli. Galliani dengan tegas mengatakan bahwa kubu The Reds tak pernah melayangkan tawaran untuk sang striker bengal tersebut.
Balotelli belakangan ini memang kerap dikaitkan dengan kepindahannya menuju Anfield. Gosip yang beredar mengatakan bahwa Liverpool sudah memberi penawaran sebesar 22 juta euro.
Meskipun sudah membantah, namun Galliani juga tidak menutup peluang Balotelli meninggalkan klub pada musim panas ini. Pasalnya sampai sejauh ini bursa transfer masih belum ditutup.
"Untuk saat ini tak ada tawaran dari Liverpool untuk Balotelli, jadi tak ada proses negosiasi," terang Galliani kepada Ansa.
"Tapi bursa transfer ditutup pada 1 September, jadi kita tunggu saja."[initial]
(foti/ada)
Balotelli belakangan ini memang kerap dikaitkan dengan kepindahannya menuju Anfield. Gosip yang beredar mengatakan bahwa Liverpool sudah memberi penawaran sebesar 22 juta euro.
Meskipun sudah membantah, namun Galliani juga tidak menutup peluang Balotelli meninggalkan klub pada musim panas ini. Pasalnya sampai sejauh ini bursa transfer masih belum ditutup.
"Untuk saat ini tak ada tawaran dari Liverpool untuk Balotelli, jadi tak ada proses negosiasi," terang Galliani kepada Ansa.
"Tapi bursa transfer ditutup pada 1 September, jadi kita tunggu saja."[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 18:02
Frankfurt Mencari Pijakan, Liverpool Berambisi Mempertahankan Superioritasnya
-
Liga Italia 22 Oktober 2025 16:56
Luka Modric Akui Eks Real Madrid Ini Jadi Alasan Utamanya Pindah ke AC Milan
-
Liga Inggris 22 Oktober 2025 15:28
Harry Maguire Siap Berkorban Banyak Demi Bertahan di Manchester United
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2025 23:27
-
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025 23:10
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2025 23:08
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2025 22:58
-
Asia 22 Oktober 2025 22:57
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 22:48
MOST VIEWED
- Como 2-0 Juventus: Ketika Keputusan Tudor Menimbulkan Tanda Tanya Besar
- Como 2-0 Juventus: Ketegangan Antara Tudor dan Fabregas Berlanjut
- Saat Kesabaran Stefano Pioli Habis: Kalian Nonton Pertandingannya atau Cuma Lihat Hasil?!
- Pidato Cesc Fabregas Usai Kemenangan Como atas Juventus Langsung Viral: Benar-Benar Bikin Haru
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...