
Bola.net - Zlatan Ibrahimovic bisa saja menghabiskan karirnya di San Siro, namun AC Milan dikalahkan oleh kekayaan yang dimiliki oleh bos PSG asal Qatar. Hal tersebut dilontarkan oleh CEO Rossoneri, Adriano Galliani.
Ibra membela Milan selama dua musim, terhitung sejak tahun 2010. Akan tetapi, pada tahun 2012 ia terpaksa angkat kaki dari San Siro. Sebab Rossoneri memutuskan untuk menjualnya pada klub kaya raya baru, PSG.
Selama membela Milan, performa Ibra tetap menawan. Ia mencetak 56 gol dari 85 laga saja bersama klub milik Silvio Berlusconi tersebut. Galliani ternyata masih belum merelakan kepergian Ibra walau kejadiannya telah berlangsung dua tahun lalu.
"Ibra bisa saja menghabiskan karirnya bersama kami. Masalahnya dalam sepakbola, pendapatan klub dari stadion saja yang dihitung. Lalu kemudian ada pemasukan dari hak siar, dan sekarang ada juga pemasukan dari hal yang saya sebut sebagai 'pemilik bahan-bahan mentah' yang mengalahkan kekayaan orang-orang Eropa. Dan hal itu sudah mengubah semuanya," keluh Galliani seperti dilansir Milan Channel.
"Ibrahimovic dibeli oleh klub yang dimiliki oleh keluarga kerajaan asal Qatar," sambungnya. [initial]
(mc/dim)
Ibra membela Milan selama dua musim, terhitung sejak tahun 2010. Akan tetapi, pada tahun 2012 ia terpaksa angkat kaki dari San Siro. Sebab Rossoneri memutuskan untuk menjualnya pada klub kaya raya baru, PSG.
Selama membela Milan, performa Ibra tetap menawan. Ia mencetak 56 gol dari 85 laga saja bersama klub milik Silvio Berlusconi tersebut. Galliani ternyata masih belum merelakan kepergian Ibra walau kejadiannya telah berlangsung dua tahun lalu.
"Ibra bisa saja menghabiskan karirnya bersama kami. Masalahnya dalam sepakbola, pendapatan klub dari stadion saja yang dihitung. Lalu kemudian ada pemasukan dari hak siar, dan sekarang ada juga pemasukan dari hal yang saya sebut sebagai 'pemilik bahan-bahan mentah' yang mengalahkan kekayaan orang-orang Eropa. Dan hal itu sudah mengubah semuanya," keluh Galliani seperti dilansir Milan Channel.
"Ibrahimovic dibeli oleh klub yang dimiliki oleh keluarga kerajaan asal Qatar," sambungnya. [initial]
Baca Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 22 Oktober 2025 16:56
Luka Modric Akui Eks Real Madrid Ini Jadi Alasan Utamanya Pindah ke AC Milan
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 14:37
Ousmane Dembele Dukung Mbappe Raih Ballon dOr: Dia Layak Dapat!
-
Liga Italia 22 Oktober 2025 13:24
Dosa Finansial Ronaldo: Juventus Masih Bayar Mahal Kesalahan Empat Tahun Lalu
LATEST UPDATE
-
Asia 22 Oktober 2025 22:57
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 22:47
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 22:46
-
Liga Inggris 22 Oktober 2025 22:31
-
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025 22:28
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 22:09
MOST VIEWED
- Como 2-0 Juventus: Ketika Keputusan Tudor Menimbulkan Tanda Tanya Besar
- Como 2-0 Juventus: Ketegangan Antara Tudor dan Fabregas Berlanjut
- Saat Kesabaran Stefano Pioli Habis: Kalian Nonton Pertandingannya atau Cuma Lihat Hasil?!
- Pidato Cesc Fabregas Usai Kemenangan Como atas Juventus Langsung Viral: Benar-Benar Bikin Haru
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...