
Bola.net - Pelatih AS Roma, Rudi Garcia, mengutarakan pujian selangit kepada kapten timnya, Francesco Totti, yang disebutnya sebagai seorang contoh di dalam lapangan.
Dengan usia 36 tahun, Totti kembali menjadi instrumen penting sukses Giallorossi mendominasi 10 laga pembuka Serie A dengan kemenangan beruntun. Sayangnya cedera di pertandingan kontra Napoli membuatnya menepi hingga kini.
Sepanjang kariernya, Totti telah merasakan sukses meraih berbagai gelar, mulai di kancah domestik hingga kejuaraan sekelas Piala Dunia bersama Italia. Segudang pengalaman dan kemampuan Totti membuat sang pelatih tak segan menyanjung tinggi Il Capitano.
"Bagi saya Totti adalah seorang lelaki sederhana. Ia tak pernah melewatkan latihan, tak pernah meminta perlakuan khusus meski usianya tidak muda. Ia adalah orang yang mencintai sepakbola," sanjung Garcia.
"Mungkin ia bukan pemimpin di ruang ganti, bukan mereka yang berteriak untuk memotivasi pasukan. Tapi ia diakui karena kecerdasannya. Ia juga seorang contoh di lapangan. Ia bukan sekedar pemain hebat, namun salah satu pemain terhebat dalam sejarah sepakbola." [initial]
(sky/atg)
Dengan usia 36 tahun, Totti kembali menjadi instrumen penting sukses Giallorossi mendominasi 10 laga pembuka Serie A dengan kemenangan beruntun. Sayangnya cedera di pertandingan kontra Napoli membuatnya menepi hingga kini.
Sepanjang kariernya, Totti telah merasakan sukses meraih berbagai gelar, mulai di kancah domestik hingga kejuaraan sekelas Piala Dunia bersama Italia. Segudang pengalaman dan kemampuan Totti membuat sang pelatih tak segan menyanjung tinggi Il Capitano.
"Bagi saya Totti adalah seorang lelaki sederhana. Ia tak pernah melewatkan latihan, tak pernah meminta perlakuan khusus meski usianya tidak muda. Ia adalah orang yang mencintai sepakbola," sanjung Garcia.
"Mungkin ia bukan pemimpin di ruang ganti, bukan mereka yang berteriak untuk memotivasi pasukan. Tapi ia diakui karena kecerdasannya. Ia juga seorang contoh di lapangan. Ia bukan sekedar pemain hebat, namun salah satu pemain terhebat dalam sejarah sepakbola." [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 13:42Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
-
Liga Italia 21 Januari 2026 13:29Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
-
Liga Champions 21 Januari 2026 08:19Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 16:09 -
Liga Champions 21 Januari 2026 15:56 -
Liga Champions 21 Januari 2026 15:08 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 15:01 -
Liga Italia 21 Januari 2026 14:50 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 14:31
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478858/original/039728300_1768953282-vinicius-junior-alvaro-arbeloa-real-madrid.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479519/original/025905400_1768980854-1000939037.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479667/original/059620500_1768984877-Ketua_Ombudsman_Mokhammad_Najih_datangi_TPI_Bandara_Internasional_Soekarno-Hatta.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478835/original/044635200_1768940644-AP26020672864933.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479649/original/085573600_1768984336-Satwa_lindung_yang_berusaha_diselundupkan_ke_luar_negeri.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5387930/original/026756900_1761107563-viktor_gyokeres_selebrasi_arsenal_atletico_madrid_ap_alastair_grant.jpg)

