
Bola.net - Eks gelandang bertahan AC Milan, Gennaro Gattuso baru-baru ini menyatakan telah bertemu Presiden Palermo, Maurizio Zamparini. Dikabarkan telah terjadi kesepakatan verbal antara keduanya dan Gattuso akan menjadi pelatih Rosanero musim depan.
Pria 35 tahun ini memiliki pengalaman melatih FC Sion di Liga Swiss musim lalu, namun hanya bertahan 3 bulan sebelum dipecat. Keputusan Zamparini untuk menunjuk Gattuso menangani Palermo tentu menimbulkan pertanyaan besar. Apalagi Zamparini dikenal tidak sabaran dan sangat sering mengganti pelatih dalam jangka waktu yang singkat.
Ketika ditanyakan apakah tidak khawatir karirnya di Palermo akan berlangsung seumur jagung, Gattuso menjawab dengan tegas.
"Saya tidak takut dengan Zamparini. Saya hanya takut pada kematian," ungkap Gattuso kepada Gazzetta dello Sport.
Lebih lanjut ketika ditanya alasan dirinya gantung sepatu, pemain yang biasa dipanggil Rino ini menjawab, "Saya berhenti bermain karena kesehatan saya tidak memungkinkan."
Gattuso adalah salah satu pilar penting dalam AC Milan dalam kejayaan mereka dekade lalu. Bergabung dari Salernitana sejak tahun 2001, Gattuso mencatatkan 468 penampilan bersama Rossoneri di segala ajang.
Pria yang memenangkan 2 gelar Liga Champions dan 1 gelar Piala Dunia ini baru hengkang dari San Siro musim lalu setelah tidak lagi berada dalam rencana Massimiliano Allegri. [initial]
Baca Juga:
(gds/mri)
Pria 35 tahun ini memiliki pengalaman melatih FC Sion di Liga Swiss musim lalu, namun hanya bertahan 3 bulan sebelum dipecat. Keputusan Zamparini untuk menunjuk Gattuso menangani Palermo tentu menimbulkan pertanyaan besar. Apalagi Zamparini dikenal tidak sabaran dan sangat sering mengganti pelatih dalam jangka waktu yang singkat.
Ketika ditanyakan apakah tidak khawatir karirnya di Palermo akan berlangsung seumur jagung, Gattuso menjawab dengan tegas.
"Saya tidak takut dengan Zamparini. Saya hanya takut pada kematian," ungkap Gattuso kepada Gazzetta dello Sport.
Lebih lanjut ketika ditanya alasan dirinya gantung sepatu, pemain yang biasa dipanggil Rino ini menjawab, "Saya berhenti bermain karena kesehatan saya tidak memungkinkan."
Gattuso adalah salah satu pilar penting dalam AC Milan dalam kejayaan mereka dekade lalu. Bergabung dari Salernitana sejak tahun 2001, Gattuso mencatatkan 468 penampilan bersama Rossoneri di segala ajang.
Pria yang memenangkan 2 gelar Liga Champions dan 1 gelar Piala Dunia ini baru hengkang dari San Siro musim lalu setelah tidak lagi berada dalam rencana Massimiliano Allegri. [initial]
Baca Juga:
(gds/mri)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 23 Oktober 2025 18:06
Fikayo Tomori Yakin Luka Modric Bisa Bawa AC Milan Juara Seperti Ibrahimovic
-
Liga Italia 22 Oktober 2025 16:56
Luka Modric Akui Eks Real Madrid Ini Jadi Alasan Utamanya Pindah ke AC Milan
-
Liga Italia 22 Oktober 2025 13:24
Dosa Finansial Ronaldo: Juventus Masih Bayar Mahal Kesalahan Empat Tahun Lalu
-
Editorial 21 Oktober 2025 22:27
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 18:46
-
Otomotif 23 Oktober 2025 18:41
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 18:29
-
Bola Indonesia 23 Oktober 2025 18:25
-
Otomotif 23 Oktober 2025 18:20
-
Bola Indonesia 23 Oktober 2025 18:17
MOST VIEWED
- Como 2-0 Juventus: Ketegangan Antara Tudor dan Fabregas Berlanjut
- Pidato Cesc Fabregas Usai Kemenangan Como atas Juventus Langsung Viral: Benar-Benar Bikin Haru
- Saat Kesabaran Stefano Pioli Habis: Kalian Nonton Pertandingannya atau Cuma Lihat Hasil?!
- Dapur Taktik Allegri: Begini Caranya Mengakali Badai Cedera dan Bawa Milan ke Puncak Klasemen Serie A
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...