
Bola.net - - Paulo Dybala kembali membuktikan bahwa dirinya adalah kekuatan penting dalam sistem permainan Juventus musim ini. Minggu (4/3) lalu, satu-satunya gol Dybala di penghujung laga juga berhasil mengantarkan Juventus mengalahkan Lazio dengan skor tipis 1-0.
Sempat harus menepi beberapa bulan karena dibekap cedera, Dybala berhasil menjawab semua keraguan dengan gol tersebut. Rekan setimnya, Daniele Rugani dan Blaise Matuidi pun menyampaikan pujiannya pada pemain berdarah Argentina tersebut.
"Dybala dapat dikatakan mencetak gol karena kerja kerasnya sendiri dan itu adalah gol yang fenomenal. Setelah gol tersebut saya bercanda dengannya dan mengatakan 'ini adalah assist dari saya' dan dia menyetujuinya," ungkap Rugani di laman resmi klub.
Sementara itu, Matuidi pun memuji peran penting Dybala dan golnya pada pertandingan yang berjalan sulit untuk Juve tersebut.
"Tidak mudah untuk meraih kemenangan di Olimpico, jadi bagi kami kemenangan tersebut sangat positif."
"Kami semua senang dengan gol Dybala, dia layak mendapatkannya karena komitmen yang ditunjukkannya setiap hari saat berlatih," sambung dia.
"Dan dia sekali lagi menunjukkan bahwa dia dapat menjadi penentu kemenangan kami."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 16:59Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
-
Liga Champions 21 Januari 2026 15:56Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
-
Liga Champions 21 Januari 2026 14:31Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
-
Liga Champions 21 Januari 2026 14:05
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 21 Januari 2026 18:32 -
Tim Nasional 21 Januari 2026 18:27 -
Bola Indonesia 21 Januari 2026 18:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 17:45 -
Liga Champions 21 Januari 2026 17:45 -
Bola Indonesia 21 Januari 2026 17:23
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479400/original/088382900_1768977432-IMG_6942.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479848/original/099263500_1768993318-Wakil_Bupati_Pati_Chandra.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4843315/original/041301600_1716764000-20240526_123544.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5453730/original/031694300_1766490130-Menteri_Perumahan_dan_Kawasan_Permukiman__PKP___Maruarar_Sirait-23_Desember_2025a.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/2324058/original/029514300_1533785565-508390.jpg)

