
Bola.net - - Performa yang belum konsisten pada musim 2016/17 ini membuat Inter Milan akan berbenah. Beberapa pemain akan mereka datangkan dari bursa transfer di bulan Januari.
Dari beberapa posisi, pelatih Stefano Pioli kabarnya ingin menambah tenaga di lapangan tengah. Beberapa gelandang suda masuk dalam bidikan Pioli. Salah satunya adalah Joao Moutinho asal klub AS Monaco.
Dikutip dari Tuttosports, Pioli tertarik dengan kualitas Moutinho karena kemampuannya bertahan dan menyerang yang sama baiknya. Selain itu, pemain asal Portugal ini juga bisa mengatur serangan.
Moutinho diprediksi bisa didapatkan oleh Inter dengan harga yang murah dan relatif terjangkau. Pasalnya, saat ini ia sudah tidak lagi menjadi pilihan utama di Monaco.
Kemungkinan pelatih Monaco, Leo Jadrim, untuk melepasnya cukup besar di buras transfer.
Sementara Moutinho akan berusaha didaratkan ke kota Milan, pada saat bersamaan Inter juga akan berupaya untuk mengeluarkan Geoffrey Kondogbia. Pemain asal Prancis ini akan dijual agar tidak ada surplus pemain dan mendapatkan dana segar.
Baca Ini Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 20 Januari 2026 12:11Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
-
Liga Champions 20 Januari 2026 11:17Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
LATEST UPDATE
-
Voli 20 Januari 2026 13:43 -
Otomotif 20 Januari 2026 13:11 -
Bola Indonesia 20 Januari 2026 12:30 -
Otomotif 20 Januari 2026 12:16 -
Liga Champions 20 Januari 2026 12:11 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 12:09
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478094/original/098715900_1768891355-Siswa-VS-Guru.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5443020/original/019202300_1765613354-3.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478056/original/027625600_1768890018-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_13.13.51.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478049/original/035383700_1768889559-000_346Y7L3.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477922/original/001088200_1768885630-MV5BZWEyNTRmYjMtY2E3OC00OWRjLWFiZjgtNGYzNDY0NDk1YjkxXkEyXkFqcGc_._V1_.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)

