
Bola.net - - Raksasa Serie A, Inter Milan dikabarkan sudah mencapai kesepakatan dengan Barcelona terkait transfer gelandang Rafinha Alcantara.
Dilansir Transfermarketweb, Rafinha rencananya bakal gabung Inter dengan status pinjaman selama setengah musim, termasuk klausul buy-back senilai 35 juta euro plus bonus 5 juta euro.
Rafinha diklaim bakal bergabung dengan skuat asuhan Luciano Spalletti mulai awal pekan depan dan bisa jadi bakal menjalani debutnya kala Nerazzurri bertandang ke markas SPAL akhir Januari nanti.
Inter memang ngebet mendatangkan Rafinha di jendela transfer Januari ini. Setelah penawaran pertama mereka ditolak, klub milik Suning Group itu diyakini kembali dengan penawaran kedua yang akhirnya diterima Barca.
Usai absen sejak April 2017 lalu, Rafinha baru saja kembali merumput kala Barca menyerah 0-1 dari tim sekota, Espanyol di ajang Copa del Rey tengah pekan kemarin.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 17:44
Union SG vs Inter Milan: Improvisasi di Lini Depan sang Wakil Italia
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 17:33
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 03:59
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 03:31
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:07
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:06
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:05
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 01:04
MOST VIEWED
- Como 2-0 Juventus: Ketegangan Antara Tudor dan Fabregas Berlanjut
- Saat Kesabaran Stefano Pioli Habis: Kalian Nonton Pertandingannya atau Cuma Lihat Hasil?!
- Como 2-0 Juventus: Ketika Keputusan Tudor Menimbulkan Tanda Tanya Besar
- Luka Modric Punya Rencana Emosional Usai Kontraknya di AC Milan Habis: Siap Pulang ke Real Madrid!
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...