
Shevchenko adalah salah satu striker terbaik yang pernah dimiliki oleh Milan dan juga Serie A. Pria asal Ukraina itu membela Rossoneri selama tujuh tahun dan turut menyumbangkan Scudetto hingga trofi Liga Champions, plus meraih berbagai penghargaan individual.
Jovetic ternyata juga mengamati kiprah striker yang dulu akrab disapa Sheva tersebut. Ia pun mengaku mengidolakan eks Dynamo Kiev tersebut dan berharap bisa mengemulasikan pencapaiannya bersama Inter.
"Idola saya? Shevchenko. Ia memenangkan Liga Champions dan Ballon d'Or, sementara saya ini masih muda. Mimpi saya adalah bisa meraih prestasi yang sama dengan dirinya, namun dalam balutan seragam Inter," seru Jovetic pada Tuttosport. [initial]
Baca Juga:
- Bersama Inter, Jovetic Idamkan Scudetto
- Mauro Icardi Bersedia Membelot ke Juventus
- Jovetic Hampir Jadi Milik Juventus
- Rummenigge Kagumi Barisan Ofensif Inter
- Inter-Juve, Rivalitas Yang Kekal
- Rummenigge: Inter Sanggup Sabet Scudetto
- Inter Inginkan Tenaga Semih Kaya
- Juventus Tersendat, Juventini Diharap Tetap Setia
- Derby d'Italia, Peluang Juventus Menemukan Arah
- Inter Siap Tumbangkan Juventus Demi Para Tifosi
- Jaga Asa Scudetto, Juve Wajib Tundukkan Inter
Advertisement
Berita Terkait
-
Editorial 21 Oktober 2025 22:27
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
-
Liga Italia 21 Oktober 2025 21:47
Dilema Juventus: Biaya Pemecatan Igor Tudor dan Beban Finansial Klub
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 17:44
Union SG vs Inter Milan: Improvisasi di Lini Depan sang Wakil Italia
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 17:33
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 15:37
Link Streaming Union SG vs Inter Milan Hari Ini - Liga Champions 2025/2026
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 22:50
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 22:47
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 22:46
-
Liga Spanyol 21 Oktober 2025 22:43
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 22:29
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 22:07
MOST VIEWED
- Como 2-0 Juventus: Ketegangan Antara Tudor dan Fabregas Berlanjut
- Saat Kesabaran Stefano Pioli Habis: Kalian Nonton Pertandingannya atau Cuma Lihat Hasil?!
- Como 2-0 Juventus: Ketika Keputusan Tudor Menimbulkan Tanda Tanya Besar
- Luka Modric Punya Rencana Emosional Usai Kontraknya di AC Milan Habis: Siap Pulang ke Real Madrid!
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...