
Bola.net - - Winger Juventus, Juan Cuadrado mengakui bahwa Benevento memberikan perlawanan sengit pada mereka. Namun dia bahagia karena mampu meraih tiga poin.
Juventus tampil dengan kepercayaan diri tinggi di tengah pesta ulang tahun ke-120 klub saat menjamu juru kunci Benevento akhir pekan lalu. Namun tak disangka mereka mendapatkan perlawanan sengit dari tim tamu.
Bahkan Juventus sempat tertinggal lebih dahulu setelah tim tamu unggul lebih dahulu di babak pertama lewat tendangan bebas Amato Ciciretti pada menit ke-19.
Namun di babak kedua Juventus bangkit dan mencetak dua gol balasan dari Gonzalo Higuain pada menit ke-57, dan gol Juan Cuadrado pada menit ke-65.
"Benevento datang untuk bermain baik dan mereka memberikan beberapa masalah bagi kami. Tapi yang terpenting adalah hasilnya dan kami mampu mendapatkannya. saya bahagia soal golnya. Saya berterima kasih pada Tuhan dan Alex Sandro untuk umpan silangnya," ujarnya.
"Kami berharap untuk terus di jalan ini. Kami harus terus bekerja keras untuk meraih kemenangan dan menjaga diri kami di papan atas," tandasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 20:00Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
-
Liga Champions 21 Januari 2026 16:59Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
-
Liga Champions 21 Januari 2026 15:56Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Januari 2026 07:04 -
Liga Champions 22 Januari 2026 06:57 -
Liga Champions 22 Januari 2026 06:16 -
Liga Champions 22 Januari 2026 05:45 -
Liga Champions 22 Januari 2026 05:25 -
Liga Champions 22 Januari 2026 05:24
MOST VIEWED
- Juventus Petakan 2 Alternatif Mateta, Termasuk Striker Manchester United
- Napoli Gigit Jari! Era Baru Kobbie Mainoo di Tangan Carrick Matikan Rumor Transfer ke Italia
- Juventus Abaikan Chiesa, Alihkan Fokus ke Maldini, Ini Alasannya
- Rossoneri Menang Tipis tapi Sarat Makna: 5 Pelajaran Penting dari Duel AC Milan vs Lecce
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/4787049/original/045345800_1711578661-penganiayaan.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479278/original/051144100_1768972942-3.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480064/original/073388300_1769016008-sabrang_noe.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480091/original/039488600_1769035304-IMG_5560.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480088/original/010652900_1769034305-alisson-kiper-liverpool-penyelamatan-marseille-liga-champions.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480083/original/098884400_1769033937-roony-bardghji-barcelona-tembakan-gawang-slavia-praha-liga-champions.jpg)
