
Bola.net - General Manager, Juventus, Giuseppe Marotta, berkeras bahwa klub Italia tidak tengah berada di bawah tekanan untuk menjual bintang mereka di lini tengah, Paul Pogba.
Pemain Prancis itu sudah berulang kali dihubungkan dengan berbagai klub top Eropa, termasuk di antaranya mantan tim yang penah ia bela, Manchester United.
Namun usai Juventus menang atas Genoa pekan lalu, Marota menegaskan bahwa ia tidak ingin menjual sang pemain.
"Pogba merupakan pemain muda yang amat menjanjikan, namun ia menyadari potensi yang ia punya. Kami ingin menang dan kami tidak harus menjual pemain terbaik kami," tutur Marotta pada reporter.
"Sudah jelas bahwa pemain berkualitas akan menarik perhatian klub lain, namun kami tidak mencari pembeli dan tidak ada kontak sama sekali," pungkasnya. [initial]
(sm/rer)
Pemain Prancis itu sudah berulang kali dihubungkan dengan berbagai klub top Eropa, termasuk di antaranya mantan tim yang penah ia bela, Manchester United.
Namun usai Juventus menang atas Genoa pekan lalu, Marota menegaskan bahwa ia tidak ingin menjual sang pemain.
"Pogba merupakan pemain muda yang amat menjanjikan, namun ia menyadari potensi yang ia punya. Kami ingin menang dan kami tidak harus menjual pemain terbaik kami," tutur Marotta pada reporter.
"Sudah jelas bahwa pemain berkualitas akan menarik perhatian klub lain, namun kami tidak mencari pembeli dan tidak ada kontak sama sekali," pungkasnya. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 05:51 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:03Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 06:51 -
Liga Champions 21 Januari 2026 06:40 -
Liga Champions 21 Januari 2026 06:17 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:51 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 05:30 -
Liga Champions 21 Januari 2026 05:29
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478850/original/074948800_1768950343-IMG_5420.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3938377/original/044594100_1645165608-20220218-Waspada_Cuaca_Ekstrem_di_Jakarta-8.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478848/original/072098400_1768948523-IMG_5436.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478781/original/040950500_1768923114-11.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478819/original/069986000_1768929823-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_22.57.56.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)

