
Bola.net - - Juventus sekali lagi menunjukkan minat terhadap pemain Bayern Munchen. Kali ini, Bianconeri dikaitkan dengan bek sentral 28 tahun Jerman Mats Hummels.
Juventus memang perlu memperkuat lini belakang mereka seiring hengkangnya Leonardo Bonucci ke AC Milan. Meski saat ini Juventus memiliki empat bek sentral di skuatnya, rumor tentang Hummels tetap mencuat.
Menurut Calciomercato.com, Juventus melirik Hummels salah satunya adalah untuk 'menyegarkan' barisan pertahanan mereka. Pasalnya, Giorgio Chiellini dan Andrea Barzagli saat ini usianya sama-sama sudah di atas 30 tahun.
Hanya saja, menggantikan Bonucci dengan Hummels - satu pemain kelas dunia untuk pemain kelas dunia lainnya - tidak bakal mudah. Alasannya, pramusim sudah mulai berjalan.
Meski demikian, mengingat adanya hubungan baik antara Juventus dan Bayern di lantai bursa, kemungkinan tetap terbuka.

Juventus dan Bayern memang sudah seperti 'teman baik' untuk urusan transfer. Sebelumnya, mereka telah terlibat dalam transfer Kingsley Coman, Mehdi Benatia, Arturo Vidal hingga Douglas Costa.
Kini, Hummels yang dilirik.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 27 Januari 2026 17:47 -
Liga Champions 27 Januari 2026 17:27 -
Liga Champions 27 Januari 2026 17:13Benfica vs Real Madrid: Ujian Berat Tuan Rumah Hadapi Raksasa Spanyol
-
Liga Italia 27 Januari 2026 17:00Depan Loyo Tapi Belakang Kuat, Ini 5 Pelajaran Duel Roma vs Milan
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 27 Januari 2026 17:47 -
Liga Spanyol 27 Januari 2026 17:29 -
Liga Champions 27 Januari 2026 17:27 -
Liga Inggris 27 Januari 2026 17:17 -
Otomotif 27 Januari 2026 17:16 -
Liga Champions 27 Januari 2026 17:13
MOST VIEWED
- Hasil Juventus vs Napoli: Kenan Yildiz Bersinar, Bianconeri Pesta Gol
- Hasil Roma vs Milan: Sempat Unggul Dulu, Rossoneri Gigit Jari di Akhir Laga
- Hasil Como vs Torino: Pesta Setengah Lusin Gol, Pasukan Cesc Fabregas Tembus 5 Besar Klasemen Serie A
- Peringatan Capello: 2 Laga Ini Bisa Tentukan Nasib Scudetto Milan
HIGHLIGHT
- 4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Burs...
- 5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke...
- 5 Klub Potensial untuk Xabi Alonso Setelah Pergi d...
- 5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane...
- 5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey A...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc():watermark(kly-media-production/assets/images/watermarks/liputan6/watermark-color-landscape-new.png,573,20,0)/kly-media-production/medias/5485492/original/007610400_1769508737-nipah_bgs.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/826798/original/006051700_1426131169-1842092shutterstock-175158260780x390.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5485469/original/048372600_1769507808-Screenshot_20260127_162454_Gallery.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5485403/original/085172200_1769505773-Screenshot_20260127_160008_Gallery.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5484754/original/097823900_1769483718-IMG_7126.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5485358/original/009363800_1769504698-1001560667.jpg)

