
Bola.net - - Perjuangan Juventus mencapai final Coppa Italia musim ini mendapat cobaan dengan kepastian absennya bomber Gonzalo Higuain dalam laga leg kedua semifinal kontra Atalanta, Rabu (28/2) malam nanti.
Higuain yang menjadi pencetak satu-satunya gol Juventus ke gawang Atalanta dalam leg pertama di Bergamo sebelumnya diharapkan allenatore Massimiliano Allegri bisa memulai pertandingan dari bangku cadangan.
Namun kini Bianconeri mengkonfirmasi bahwa Higuain masih merasakan sakit akibat cedera engkel yang ia dapat dalam laga melawan Torino pekan lalu.
Selain Higuain, beberapa pemain yang juga bakal melewatkan laga ini adalah Federico Bernardeschi, Juan Cuadrado dan Mattia De Sciglio.
📝 | Here's your 19-man 🏳 🏴 squad for Wednesday's #TimCup semi-final! #ForzaJuve #JuveAtalanta pic.twitter.com/g07Vtpu24o
— JuventusFC (@juventusfcen) February 27, 2018
Jika lolos ke final, Juventus akan berduel dengan pemenang laga semifinal lainnya yang mempertemukan Lazio kontra AC Milan.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 4 November 2025 21:56Luciano Spalletti, Pilihan Terbaik untuk Juventus yang Sedikit Terlambat
-
Liga Champions 4 November 2025 17:00 -
Liga Champions 4 November 2025 15:32Liverpool Siap Tiru Rekor Juventus Hadapi Real Madrid di Liga Champions
-
Liga Champions 4 November 2025 13:52
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 5 November 2025 04:15 -
Liga Champions 5 November 2025 04:03 -
Liga Champions 5 November 2025 03:46 -
Tim Nasional 5 November 2025 03:45 -
Liga Champions 5 November 2025 03:27 -
Liga Champions 5 November 2025 02:57
HIGHLIGHT
- Power Ranking 10 Kandidat Pemenang Ballon dOr 2026...
- 10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dar...
- 7 Klub yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Endrick Jika ...
- 4 Striker Terbaik Versi Harry Kane, Nama Thierry H...
- Real Madrid Siap Cuci Gudang? 4 Pemain Ini Bisa Pe...
- 3 Pemain Terbaik Versi Zlatan Ibrahimovic: Messi N...
- Terancam Gagal ke Piala Dunia, 6 Pemain Inggris In...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5115893/original/028971300_1738329594-20250131_173508.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5402737/original/097682800_1762271106-20251104-news-flash-0c51c7.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5402674/original/059392000_1762261074-KGPAA_Hamangkunegoro_Sudibyo_Rajaputra_Narendra_Mataram__tengah_.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4584872/original/036661600_1695362915-Snapinsta.app_379135450_1060230698674422_4607612961133603923_n_1080.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5402499/original/069636700_1762248895-ClipDown.com_568671501_18545587594054071_6278094954927871767_n.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5402660/original/055529800_1762257534-Gempa_di_Kabupaten_Bandung.jpg)

