
Bola.net - Direktur umum Juventus, Giuseppe Marotta, menegaskan jika allenatore klubnya, Antonio Conte, tidak memiliki peluang untuk hengkang dari Juventus Arena.
Sebelumnya, sejumlah spekulasi di bursa transfer musim panas kemarin menyebutkan jika masa depan Conte bersama Bianconeri masih tanda tanya. Hal itu memancing reaksi yang mulai mengaitkan eks pelatih Siena tersebut dengan sejumlah klub.
Akan tetapi rumor yang muncul segera dibantah oleh pihak petinggi klub, yang kali ini kembali diwakili oleh Marotta. Menurutnya, Conte begitu mencintai La Vecchia Signora dan mendapatkan pengalaman terbaik di klub.
"Tidak mungkin bahwa Conte bakal meninggalkan Juventus. Ia mencintai tim ini dan menjadi sebuah pengalaman yang dijalani dengan cara terbaik dalam hidupnya," tegas Marotta.
Hingga saat ini, kontrak Conte sendiri bersama Juventus masih tersisa hingga 2015 mendatang, menyusul perpanjangan yang ditandatanganinya pada Mei 2012 silam. [initial] (sky/atg)
Sebelumnya, sejumlah spekulasi di bursa transfer musim panas kemarin menyebutkan jika masa depan Conte bersama Bianconeri masih tanda tanya. Hal itu memancing reaksi yang mulai mengaitkan eks pelatih Siena tersebut dengan sejumlah klub.
Akan tetapi rumor yang muncul segera dibantah oleh pihak petinggi klub, yang kali ini kembali diwakili oleh Marotta. Menurutnya, Conte begitu mencintai La Vecchia Signora dan mendapatkan pengalaman terbaik di klub.
"Tidak mungkin bahwa Conte bakal meninggalkan Juventus. Ia mencintai tim ini dan menjadi sebuah pengalaman yang dijalani dengan cara terbaik dalam hidupnya," tegas Marotta.
Hingga saat ini, kontrak Conte sendiri bersama Juventus masih tersisa hingga 2015 mendatang, menyusul perpanjangan yang ditandatanganinya pada Mei 2012 silam. [initial] (sky/atg)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 08:57Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
-
Liga Italia 21 Januari 2026 08:48Gagal Menang Lawan 10 Pemain, Conte Minta Napoli Rasakan Sakitnya Kegagalan
-
Liga Champions 21 Januari 2026 08:19Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
-
Liga Champions 21 Januari 2026 03:00
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 10:41 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:29 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:24 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:19 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:16 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:14
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479054/original/023192900_1768966411-1000752976.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476882/original/013946900_1768801694-122428.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478006/original/000390800_1768887810-pati2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3274952/original/072089200_1603351856-20201022-Aksi-Tolak-UU-Omnibus-Law-6.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5383964/original/082146600_1760706112-Mensesneg_Prasetyo_Hadi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478700/original/061728400_1768912854-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_19.21.38.jpeg)

