
Bola.net - - Gelandang Juventus, Sami Khedira mengungkapkan bahwa Gonzalo Higuain tengah melakukan segalanya untuk tersedia jelang pertemuan melawan Napoli.
Sebagaimana diketahui, Higuain memang baru saja menjalani operasi untuk menyembuhkan retak tulang di tangan kirinya. Operasi ini sendiri telah berjalan sukses pada awal pekan ini.
Imbas dari operasi yang dia lakukan, Higuain pun diragukan akan bisa tampil melawan mantan timnya, Napoli pada hari Sabtu (2/12) dini hari nanti.
Namun dikatakan oleh Khedira, Gonzalo Higuain telah mencoba untuk berlatih dan dia sebut melakukan segalanya untuk bisa bermain melawan mantan timnya itu.
"Tidak akan pernah mudah setelah menjalani operasi, tapi dia melakukan segalanya untuk berada di sana," ujarnya usai latihan di Vinovo.
"Dia mencoba berlatih hari ini, saya tidak tahu apakah dia merasakan sakit karena anda harus bertanya padanya. Dia mencoba segalanya untuk berada di sana, tapi hanya tersisa dua hari sampai pertandingan," sambungnya.
"Bila dia bermain, ini akan menjadi hal yang bagus bagi kami. Kalau tidak, kami memiliki penyerang top lain yang bisa menggantikannya. Saa tak tahu apakah dia fit atau tidak, saya pikir saat ini dia diragukan," tandasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 20:00Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
-
Liga Champions 21 Januari 2026 16:59Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
-
Liga Champions 21 Januari 2026 15:56Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
-
Liga Champions 21 Januari 2026 14:31Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 20:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 20:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 20:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 20:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 20:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 20:00
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/4958949/original/054567300_1727919991-IMG-20241002-WA0132.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479957/original/032059100_1768999415-1000018668.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476549/original/066831900_1768790747-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479924/original/058776200_1768996184-black_box_pesawat_ATR_42-500_berhasil_ditemukan.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479400/original/088382900_1768977432-IMG_6942.jpg)

