
Bola.net - - AC Milan akan menjamu Fiorentina di giornata 25 Serie A 2016/17, Senin (20/2). Jelan laga ini, pelatih Milan Vincenzo Montella menekankan satu hal, yakni finishing alias penyelesaian akhir.
Montella berharap timnya lebih tajam di depan gawang. Dia mengingatkan timnya agar tak lagi membuang-buang peluang.
"Kami sering menciptakan begitu banyak peluang, bahkan lebih banyak dari lawan dalam beberapa laga terakhir. Namun, finishing kami harus lebih baik," kata Montella seperti dikutip Football Italia.
Di Serie A musim ini, Milan 'baru' mencetak 34 gol dalam 24 pertandingan. Milan kalah tajam dari Fiorentina (41 gol). Namun, Milan saat ini unggul satu poin di atas Fiorentina.



Milan hanya menang sekali kali (S2 K3) dalam enam laga terakhirnya di Serie A. Milan mungkin bisa meraih lebih banyak poin andai finishing mereka lebih baik.
Demi mengalahkan Fiorentina di San Siro, Montella berharap Milan tak menyia-nyiakan setiap peluang yang mereka dapatkan.
Klik Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 13:42Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
-
Liga Italia 21 Januari 2026 13:29Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
-
Liga Champions 21 Januari 2026 08:19Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 16:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:09 -
Liga Champions 21 Januari 2026 15:56 -
Liga Champions 21 Januari 2026 15:08 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 15:01 -
Liga Italia 21 Januari 2026 14:50
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478841/original/029387100_1768943182-AP26020727701192.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5080102/original/008701700_1736158590-20250106-Dapur_MBG-MER_2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478858/original/039728300_1768953282-vinicius-junior-alvaro-arbeloa-real-madrid.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479519/original/025905400_1768980854-1000939037.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479667/original/059620500_1768984877-Ketua_Ombudsman_Mokhammad_Najih_datangi_TPI_Bandara_Internasional_Soekarno-Hatta.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478835/original/044635200_1768940644-AP26020672864933.jpg)

