
Bola.net - Link live streaming Juventus vs Spezia, duel pekan ke-4 Serie A, Kamis (1/9/2022) dini hari WIB. Pertandingan akan dimainkan di Allianz Stadium, live streaming di Vidio.
Laga ini jadi kesempatan bagi pasukan Massimiliano Allegri untuk kembali ke jalur kemenangan. Akhir pekan lalu, Juve ditahan imbang AS Roma dalam duel pekan ketiga.
Hasil imbang itu menahan langkah Juve awal musim ini. Dusan Vlahovic dkk. hanya menang di laga perdana, lalu ditahan imbang di laga kedua dan ketiga.
Juve gagal menang atas Sampdoria dan AS Roma. Jadi, laga kontra Spezia kali ini jadi momentum tepat untuk kembali memetik kemenangan.
Yuk simak live streaming Juventus di Liga Italia 2022/23, Bolaneters!
Jadwal dan Link Live Streaming
Pertandingan: Juventus vs Spezia
Venue: Allianz Stadium
Waktu: 1 September 2022
Kick-off: 01.45 WIB
Live Streaming: Vidio (klik di sini)
Perkiraan susunan pemain
Juventus (4-3-3): Szczesny; De Sciglio, Gatti, Rugani, Danilo; Zakaria, Locatelli, McKennie; Kostic, Vlahovic, Cuadrado
Pelatih: Massimiliano Allegri
Info skuad: Chiesa (cedera), Kaio Jorge (cedera), Pogba (cedera), Ake (cedera), Di Maria (cedera), Bonucci (meragukan) , Fagioli (meragukan)
Spezia (3-5-2): Dragowski; Caldara, Kiwior, Nikolaou; Gyasi, Agudelo, Sala, Bastoni, Reca; Strelec, Nzola
Pelatih: Luca Gotti
Info skuad: Ekdal (skorsing), Amian (cedera), Ferrer (cedera), Maldini (meragukan), Antiste (meragukan)
Jangan lewatkan ini Bolaneters!
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 20 Januari 2026 08:52Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
-
Liga Champions 20 Januari 2026 08:25Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
-
Liga Italia 20 Januari 2026 08:24Emil Audero Cleansheet, Aksi Heroik Gagalkan Kemenangan Verona
-
Liga Italia 20 Januari 2026 08:07Gagal Penalti tapi Cetak Brace, Nico Paz Jadi Mimpi Buruk Lazio di Olimpico
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 09:00 -
Bulu Tangkis 20 Januari 2026 08:56 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 08:52 -
Liga Champions 20 Januari 2026 08:49 -
Bulu Tangkis 20 Januari 2026 08:45 -
Bulu Tangkis 20 Januari 2026 08:36
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477549/original/015844900_1768861847-IMG-20260120-WA0007.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477572/original/086554700_1768872415-1001527539.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5435332/original/088670700_1765019529-IMG_20251206_174445.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477561/original/053463100_1768869641-1000518140.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477131/original/096817300_1768809757-1.jpg)

