
Bola.net - Sergej Milinkovic-Savic layak dinobatkan menjadi pemain terbaik alias man of the match dalam laga Serie A 2019-20 antara Lazio versus Inter Milan, Senin (17/2/2020) dini hari WIB.
Lazio sukses memenangi laga ini dengan skor tipis 2-1. Usai tertinggal akibat gol Ashley Young, tim Elang Ibukota mampu bangkit dengan mencetak gol lewat aksi Ciro Immobile dan Milinkovic-Savic.
Berkat hasil ini, Lazio berhak naik ke peringkat dua klasemen menggusur Inter. Lazio kini mengoleksi poin 56, sedangkan Nerazzurri memiliki poin 54.
Performa Apik Sergej Milinkovic-Savic
Tak hanya berperan mencetak gol kemenangan bagi Lazio, Milinkovic-Savic juga menunjukkan performa impresif hampir sepanjang pertandingan.
Milinkovic-Savic tercatat memenangi duel udara sebanyak tujuh kali, terbanyak di antara pemain lain. Hal ini menjadi penyebab lini tengah Lazio mampu mendominasi permainan.
Milinkovic-Savic melakukan 84 kali sentuhan dan 25 kali duel. Ia mampu melakukan dua clearence, serta dua kali melakukan dribble sukses.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 11:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:45 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:24 -
Liga Champions 21 Januari 2026 10:16Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 11:44 -
Tim Nasional 21 Januari 2026 11:40 -
Liga Champions 21 Januari 2026 11:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 11:34 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 11:17
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5479211/original/030628600_1768971055-inggris-dukung-rencana-prabowo-membangun-1-a52a3a.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479210/original/048749100_1768970947-135047.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3276071/original/013936200_1603437779-word-stop-with-child-s-hand-dark-wall.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4081368/original/035536900_1657165361-Gaya_David_Beckham_saat_Nonton_Tenis_Wimbledon_2022-AP-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478781/original/040950500_1768923114-11.jpg)

