
Bola.net - Pelatih Inter Milan, Roberto Mancini mengaku tak tahu pasti alasan mengapa ia menerima tawaran dari Nerazzurri untuk menjadi pelatih kepala musim ini. Menurut Mancini, salah satu dasar yang membuatnya kembali melatih Inter adalah afeksinya yang cukup mendalam terhadap klub.
Sebelumnya, Mancini sempat menjadi allenatore Inter pada periode 2004-08, sebelum akhirnya hengkang ke Manchester City. Pria berusia 50 tahun ini dipanggil pulang oleh Presiden Erick Thohir menyusul dipecatnya pelatih Inter sebelumnya, Walter Mazzarri.
"Entah mengapa saya mau kembali ke Inter, saya tak tahu pasti. Mungkin karena saya memiliki rasa keterikatan kuat dengan klub ini. Kembali ke sini untuk kali kedua bukanlah hal yang mudah, namun saya berterima kasih kepada orang-orang yang membantu saya di belakang layar," ungkap Mancini seperti dilansir Internews.
"Kami akan memberikan yang terbaik untuk mengembalikan Inter ke Liga Champions, bukan Liga Europa. Kami akan melakukan yang terbaik untuk mengakhiri tahun ini dengan torehan positif."
Hingga memasuki giornata 15, Inter masih terperosok di peringkat 11 klasemen sementara dengan 20 poin.[initial]
(in/mri)
Sebelumnya, Mancini sempat menjadi allenatore Inter pada periode 2004-08, sebelum akhirnya hengkang ke Manchester City. Pria berusia 50 tahun ini dipanggil pulang oleh Presiden Erick Thohir menyusul dipecatnya pelatih Inter sebelumnya, Walter Mazzarri.
"Entah mengapa saya mau kembali ke Inter, saya tak tahu pasti. Mungkin karena saya memiliki rasa keterikatan kuat dengan klub ini. Kembali ke sini untuk kali kedua bukanlah hal yang mudah, namun saya berterima kasih kepada orang-orang yang membantu saya di belakang layar," ungkap Mancini seperti dilansir Internews.
"Kami akan memberikan yang terbaik untuk mengembalikan Inter ke Liga Champions, bukan Liga Europa. Kami akan melakukan yang terbaik untuk mengakhiri tahun ini dengan torehan positif."
Hingga memasuki giornata 15, Inter masih terperosok di peringkat 11 klasemen sementara dengan 20 poin.[initial]
Baca Juga
- 'Kranevitter Inginkan Milan Atau Inter'
- Interisti Hina Balotelli, Mancini Minta Maaf
- Inter Incar 'Andrea Pirlo Baru' Dari Kroasia
- Inter Siapkan 6 Juta Euro Demi Bintang Timnas Ghana
- Preziosi Anggap Inter dan Milan Kini Selevel Genoa
- Kovacic: Inter Bukan Lagi Tim Kuat
- Stankovic Sebut 5 Alasan Mancini Akan Sukses di Inter
- Srna: Kovacic Harus Tinggalkan Inter
- Redup Bersama Inter, Vidic Akan Hijrah ke Turki?
- Rossi: Mancini Tak Akan Buat Inter Raih Scudetto
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 16:09Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
-
Liga Champions 21 Januari 2026 13:42Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
-
Liga Italia 21 Januari 2026 13:29Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
-
Liga Champions 21 Januari 2026 12:17Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 21 Januari 2026 19:42 -
Bola Indonesia 21 Januari 2026 19:37 -
Bola Indonesia 21 Januari 2026 19:17 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 18:57 -
Otomotif 21 Januari 2026 18:54 -
Otomotif 21 Januari 2026 18:51
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476549/original/066831900_1768790747-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479924/original/058776200_1768996184-black_box_pesawat_ATR_42-500_berhasil_ditemukan.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479400/original/088382900_1768977432-IMG_6942.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479848/original/099263500_1768993318-Wakil_Bupati_Pati_Chandra.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4843315/original/041301600_1716764000-20240526_123544.jpg)

