
Gelandang Manchester City itu sudah cukup lama dikait-kaitkan dengan Inter. Pasalnya masa depannya di Etihad diragukan setelah klub itu resmi menunjuk Josep Guardiola sebagai manajer anyarnya.
Guardiola sendiri sepertinya memang tak terlalu cocok dengan gaya main Yaya dan itu juga sepertinya yang jadi penyebab ia mendepaknya dari Camp Nou saat masih di Barcelona dahulu.
Yaya kemudian digosipkan bakal bereuni lagi dengan mantan bosnya di City, Mancini. Akan tetapi hal itu dipastikan tak akan bisa terealisasi.
"Saya katakan bahwa ia adalah tetap salah satu gelandang terhebat dalam olahraga ini," buka Mancini pada Sky Sport.
"Namun saya rasa tak ada peluang ia akan gabung dengan Inter. Meski demikian kami tak menyesalinya," kilahnya. [initial]
Baca Juga:
- Guardiola Isyaratkan Tak Bakal Depak Yaya Toure
- Mancini Tanggapi Rumor Transfer Candreva dan Yaya Toure
- Agen Yaya Toure Bicara Manchester City dan Rumor Inter Milan
- Yaya Toure Tak Sabar Gabung Inter Milan
- Toure Tak Buru-buru Tinggalkan Manchester City
- Toure ke Tiongkok Sebelum Gabung Inter
- Inter Milan Belum Kontak Yaya Toure
- Yaya Toure Bukan Prioritas Inter
- Thohir Bahas Potensi Transfer Toure dan Candreva
- Tinggalkan Man City, Yaya Toure Tetap Ingin di Premier League
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 22:04
Erling Haaland Lampaui Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol 12 Laga Beruntun!
-
Liga Italia 22 Oktober 2025 16:56
Luka Modric Akui Eks Real Madrid Ini Jadi Alasan Utamanya Pindah ke AC Milan
-
Liga Italia 22 Oktober 2025 14:01
Pengakuan Jujur Denzem Dumfries: Union SG Bikin Inter Milan Merana!
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 01:07
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 01:06
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 01:05
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 01:04
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 01:03
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 01:02
MOST VIEWED
- Como 2-0 Juventus: Ketika Keputusan Tudor Menimbulkan Tanda Tanya Besar
- Como 2-0 Juventus: Ketegangan Antara Tudor dan Fabregas Berlanjut
- Saat Kesabaran Stefano Pioli Habis: Kalian Nonton Pertandingannya atau Cuma Lihat Hasil?!
- Pidato Cesc Fabregas Usai Kemenangan Como atas Juventus Langsung Viral: Benar-Benar Bikin Haru
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...