
Pogba musim ini memang tampil gemilang bersama Juventus, seperti yang sudah dilakukannya dalam beberapa musim terakhir. Pemain asal Prancis ini menjadi salah satu kunci kesuksesan Juventus menguasai Serie A.
"Saya sudah melihat banyak gelandang hebat dalam karir saya, tapi tak ada seorangpun yang bisa dibandingkan dengan Pogba pada usianya, kualitas dan potensinya," buka Mandzukic.
Eks penyerang Bayern Munchen ini bahkan meramalkan bahwa Pogba memiliki potensi untuk menjadi salah satu pemain terbaik dunia. Syaratnya, Pogba harus bertahan di Juve hingga beberapa musim mendatang.
"Pogba akan menjadi salah satu yang terbaik di dunia, meski bukan yang terbaik. Saya akan berkata kepadanya: bertahanlah di Turin untuk beberapa musim lagi untuk melengkapi tahap perkembangan kualitasmu," pesan Mandzukic. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 23 Oktober 2025 08:51
Rasa Takut jadi Biang Kerok Kekalahan Juventus dari Real Madrid
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 08:08
Juventus Kalah Lagi, Igor Tudor Tetap Pede: Kami di Jalur yang Benar!
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 04:19
LATEST UPDATE
-
Olahraga Lain-Lain 23 Oktober 2025 09:52
-
Tim Nasional 23 Oktober 2025 09:51
-
News 23 Oktober 2025 09:34
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 09:25
-
Liga Champions 23 Oktober 2025 09:17
-
Otomotif 23 Oktober 2025 09:17
MOST VIEWED
- Como 2-0 Juventus: Ketika Keputusan Tudor Menimbulkan Tanda Tanya Besar
- Como 2-0 Juventus: Ketegangan Antara Tudor dan Fabregas Berlanjut
- Saat Kesabaran Stefano Pioli Habis: Kalian Nonton Pertandingannya atau Cuma Lihat Hasil?!
- Pidato Cesc Fabregas Usai Kemenangan Como atas Juventus Langsung Viral: Benar-Benar Bikin Haru
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...