
Bola.net - - Mantan pemain AC Milan dan AS Roma, Urby Emanuelson memberikan saran untuk para pesepakbola muda untuk tak pergi ke Italia.
Pemain yang bisa bermain sebagai bek dan juga winger tersebut memang memiliki pengalaman tak begitu bagus di Italia. Bermain gemilang bersama Ajax Amsterdam, karirnya justru mandek saat memutuskan bergabung dengan AC Milan pada Januari 2011.
Bersama Rossoneri, performanya merosot sebelum dipinjamkan ke Fulham pada Januari 2013. Pada musim panas 2014, dirinya bergabung dengan AS Roma, namun karirnya tak membaik dan akhirnya dilepas, hingga akhirnya dia berlabuh ke Verona dengan status free transfer.
"Sepakbola Italia adalah lingkungan yang munafik," ujarnya kepada Voetbal International.
"Sulit untuk memiliki teman dan bertemu orang-orang yang bisa anda percaya," sambungnya.
"Untuk semua pemain muda saya memberikan saran yang sama: jangan pergi dan bermain di Italia. Saya sedang berbicara Italia dan hal sepakbola, bukan negara," tandasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 13:42Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
-
Liga Italia 21 Januari 2026 13:29Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
-
Liga Champions 21 Januari 2026 08:19Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 16:59 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 16:42 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:38 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:09 -
Liga Champions 21 Januari 2026 15:56
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479752/original/002740200_1768988813-2d8a8ac0-e1a1-497e-941e-a229e99a393a.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478844/original/040720200_1768943914-BodoGlimt_vs_Man_City_lagi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479692/original/057742100_1768986387-Juru_Bicara_KPK_Budi_Prasetyo.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479735/original/039501900_1768987850-Kades_di_Sragen_mandi_lumpur.webp)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478841/original/029387100_1768943182-AP26020727701192.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5080102/original/008701700_1736158590-20250106-Dapur_MBG-MER_2.jpg)

