
Bola.net - - Gelandang Juventus, Blaise Matuidi memuji rekan setimnya, Paulo Dybala. Matuidi menyebut Dybala adalah sosok yang jenius dan ia ditakdirkan menjadi pemain besar di masa depan.
Dybala sendiri sudah kurang lebih dua setengah tahun membela Juventus. Ia didatangkan dari Palermo di musim panas tahun 2015 silam.
Sejauh ini Dybala tampil cemerlang bersama Juventus. Total ia sudah mengemas 59 gol di 124 pertandingan bagi Si Nyoinya Tua, di mana 17 gol di antaranya di cetak pada musim 2017/2018 ini.
Paulo Dybala
Matuidi sendiri percaya bahwa Dybala akan menjadi sosok besar di dunia sepakbola dalam beberapa tahun ke depan. "Saya bisa melihat dia [Dybala] menjadi pemain yang sangat besar di masa depan," buka Matuidi kepada L'Equipe.
"Dia sangat jenius, apalagi ketika ia tengah membawa bola. Dia sudah melakukan banyak hal yang bagus dan ia masih punya banyak waktu untuk menjadi semakin baik."
"Ketika anda berada di dekatnya, anda akan tahu betapa hebatnya dia sebagai seorang pemain. Dia seperti tahu mengenai segalanya." tutup mantan pemain PSG tersebut.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 1 Februari 2026 03:35Hasil Napoli vs Fiorentina: Kemenangan yang Sangat Dibutuhkan
-
Liga Italia 31 Januari 2026 23:23Hasil Pisa vs Sassuolo: Jay Idzes Stop Gol Pisa di Garis Gawang
-
Liga Italia 31 Januari 2026 23:04 -
Liga Italia 31 Januari 2026 22:51Parma vs Juventus: Deretan Statistik yang Menegaskan Superioritas Bianconeri
-
Liga Italia 31 Januari 2026 22:45
LATEST UPDATE
-
Voli 1 Februari 2026 04:00 -
Liga Italia 1 Februari 2026 03:35 -
Liga Inggris 1 Februari 2026 03:15 -
Liga Inggris 1 Februari 2026 03:06 -
Liga Inggris 1 Februari 2026 02:56 -
Liga Inggris 1 Februari 2026 01:27
MOST VIEWED
- Inter Milan Selangkah di Depan AC Milan dan Juventus dalam Perburuan Mantan Bek Sayap Arsenal
- Usaha AC Milan Membuahkan Hasil, Jean-Philippe Mateta OTW ke San Siro
- Nasib Napoli dan Conte Usai Tersingkir dari Liga Champions: Boncos 10 Juta Euro dan Ultimatum Datang!
- Jesse Lingard Segera Comeback, Serie A Jadi Tujuan Paling Realistis
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan...
- 5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke...
- 5 Klub Potensial untuk Xabi Alonso Setelah Pergi d...
- 5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane...
- 5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey A...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5489517/original/053915500_1769885790-Chelsea_s_Joao_Pedro__left__scores_west_ham.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5489313/original/098580800_1769840358-1000963455.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5402785/original/087846500_1762294274-mikel_arteta__2_.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5489423/original/063719600_1769859359-1000328194.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5489490/original/044862500_1769873842-1000154253.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5061650/original/054362000_1734882814-000_36RA2QV.jpg)

