
Bola.net - Lazio sebenarnya sudah berancang-ancang untuk menawar Fred dari Manchester United. Namun, Lazio tidak jadi melakukannya.
Alasannya adalah sang pelatih Maurizio Sarri. Dia tak menginginkan gelandang 30 tahun Brasil tersebut, melainkan pemain lain.
Yang diinginkan Sarri adalah gelandang 29 tahun Polandia milik Napoli, Piotr Zielinski, dan gelandang 21 tahun Italia milik Torino, Samuele Ricci. Hal ini diungkapkan oleh Presiden Lazio, Claudio Lotito.
Sarri Bilang Tidak
Lazio president Lotito: “I was prepared to open talks with Man United and bid for Fred, but Maurizio Sarri told me no — he doesn’t want Fred”. 🔵🇧🇷 #MUFC
— Fabrizio Romano (@FabrizioRomano) July 29, 2023
“He did the same with Lo Celso… Sarri wants Zielinski and Ricci”, Lotito told Messaggero. pic.twitter.com/3NxIOUEgP1
"Saya sebenarnya sudah siap untuk membuka pembicaraan dengan Man United dan mengajukan tawaran untuk Fred, tapi Maurizio Sarri bilang tidak. Dia tidak menginginkan Fred," tutur Lotito kepada Il Messaggero, seperti dikutip pakar transfer Fabrizio Romano.
"Dengan Lo Celso (Giovani Lo Celso dari Tottenham) juga demikian. Sarri menginginkan Zielinski dan Ricci."
Sumber: Fabrizio Romano
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 20 Januari 2026 20:17
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 02:33 -
Liga Champions 21 Januari 2026 02:13 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 00:22 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 23:19
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5245626/original/048725100_1749372966-000_36Q889V.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5448851/original/042624000_1766041640-Marc-Andre_ter_Stegen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)

