
Sebelumnya, Rossoneri sudah dikait-kaitkan dengan winger asal Argentina tersebut. Dan menurut laporan terbaru dari Sport Mediaset, Milan kini akan berupaya menggenjot upaya negosiasi mereka dengan pihak Atalanta. Harapannya, transfer pemain yang akrab disapa Papu itu akan bisa segera terealisasi pada bulan Januari mendatang.
Ketertarikan Milan pada Papu sendiri berasal dari laga Milan kontra Atalanta yang dilangsungkan di San Siro, 7 November lalu. Saat itu pertandingan tersebut berkesudahan dengan skor 0-0.
Kabarnya presiden Milan, Silvio Berlusconi, kepincut dengan performa pemain berusia 27 tahun tersebut. Bahkan, Berlusconi disebut sampai mengunjungi ruang ganti pemain Atalanta usai laga berakhir dan memberikan pujian pada winger tersebut dan rekan-rekannya.
Papu sendiri dikenal memiliki kecepatan lari di atas rata-rata. Ia juga jempolan dalam melewati hadangan para pemain lawan. Ia bisa bermain sebagai sebagai salah satu winger dalam pola 4-3-3 atau bermain melebar di pola 4-4-2. [initial]
Gosip Transfer Lainnya:
- Sofiane Feghouli Siap Bikin MU, Chelsea dan Inter Gigit Jari
- Lavezzi Terlalu Mahal Untuk Inter Milan
- Minat Inter Pada Mertens Bertepuk Sebelah Tangan
- Nagatomo Diperebutkan Tiga Klub La Liga
- Robben Telah Sepakat Gabung MU?
- Espanyol Bantah Bersedia Tampung Valdes
- Barca Hampir Dapatkan Marquinhos dan Thiago Silva
- Madrid Jadikan Aguero Pengganti Ronaldo?
- Candreva Sisakan Peluang ke Barcelona
- Diincar Barca, Dortmund Pasang Harga Tinggi untuk Aubameyang
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 13:42Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
-
Liga Italia 21 Januari 2026 13:29Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
-
Liga Spanyol 21 Januari 2026 11:07Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
LATEST UPDATE
-
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 16:42 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:38 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:09 -
Liga Champions 21 Januari 2026 15:56 -
Liga Champions 21 Januari 2026 15:08
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479752/original/002740200_1768988813-2d8a8ac0-e1a1-497e-941e-a229e99a393a.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478844/original/040720200_1768943914-BodoGlimt_vs_Man_City_lagi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479692/original/057742100_1768986387-Juru_Bicara_KPK_Budi_Prasetyo.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479735/original/039501900_1768987850-Kades_di_Sragen_mandi_lumpur.webp)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478841/original/029387100_1768943182-AP26020727701192.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5080102/original/008701700_1736158590-20250106-Dapur_MBG-MER_2.jpg)

