
Bola.net - - Raksasa Serie A AC Milan dikabarkan menghidupkan kembali minat mereka pada penyerang milik Chelsea, Alvaro Morata.
Milan dikabarkan sudah mengincar Morata sejak lama. Pasalnya Gennaro Gattuso kurang puas dengan opsi penyerang yang dimilikinya.
Rossoneri juga sempat dihubungkan lagi dengan Morata setelah ia gagal tampil apik di Chelsea musim lalu. Milan ternyata sempat nyaris mendatangkannya ke San Siro.
Akan tetapi Milan gagal merekrutnya. Sebab pemiliknya kala itu yakni Yonghong Li mengalami kebangkrutan.
Relakan Higuain
Setelah itu kabar ketertarikan Milan terhadap Morata menghilang dari peredaran. Apalagi Rossoneri berhasil mendatangkan Gonzalo Higuain dari Juventus.
Kini kabar terbaru menyebut bahwa Milan berencana untuk mendatangkan lagi Morata. Kabar itu dilansir oleh Leggo.
Media itu menyebut Milan nanti akan merelakan Higuain untuk balik ke Juve. Mereka tak akan mengaktifkan opsi untuk mempermanenkannya dengan harga 36 juta Euro.
Dengan demikian, mereka bisa menggunakan semua sumber daya yang ada untuk mendatangkan Morata.
Incaran Lain
Milan sebelumnya sempat disebut akan mendatangkan lagi Zlatan Ibrahimovic. Akan tetapi rencana itu dipastikan batal karena sang penyerang memilih bertahan di LA Galaxy.
Milan akhirnya mengincar penyerang lain. Kabarnya mereka akan berusaha mendatangkan Fabio Quagliarella pada bulan Januari mendatang.
Manajemen Rossoneri juga dikabarkan sudah bergerak untuk merealisasikan transfer itu. Yakni dengan menghubungi sang agen, Beppe Bozzo.
Berita Video
Berita video komentar pilihan 3 The Jak soal warna jersey Persija Jakarta. Warna apa yang mereka pilih, merah atau oranye?
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 13:42Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
-
Liga Italia 21 Januari 2026 13:29Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
-
Liga Champions 21 Januari 2026 13:21Chelsea vs Pafos FC: Estevao Willian Mengejar Rekor Mbappe, Reuni David Luiz
-
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 16:59 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 16:42 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:38 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:09 -
Liga Champions 21 Januari 2026 15:56
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479752/original/002740200_1768988813-2d8a8ac0-e1a1-497e-941e-a229e99a393a.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478844/original/040720200_1768943914-BodoGlimt_vs_Man_City_lagi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479692/original/057742100_1768986387-Juru_Bicara_KPK_Budi_Prasetyo.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479735/original/039501900_1768987850-Kades_di_Sragen_mandi_lumpur.webp)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478841/original/029387100_1768943182-AP26020727701192.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5080102/original/008701700_1736158590-20250106-Dapur_MBG-MER_2.jpg)

