
Bola.net - - Pelatih Napoli, Maurizio Sarri, merasa cukup puas dengan hasil imbang tanpa gol yang diraih timnya saat melawan ke kandang Inter Milan pada laga lanjutan Serie A, Senin (12/3) dini hari WIB.
Dikatakannya, meskipun gagal mencetak gol dan meraih kemenangan, Sarri tetap menilai para pemainnya sudah menyuguhkan permainan yang cukup baik. Khususnya mental dan sikap para pemain yang sudah membaik setelah dipermalukan AS Roma (2-4) pada pertandingan sebelumnya.
"Hasil ini cukup baik dari pertandingan sebelumnya," jelas Sarri dikutip dari football italia.
"Kami nyaris mencetak gol dan menciptakan banyak peluang, khususnya di babak kedua. Tetapi kami sudah jauh lebih baik dalam hal fokus dan kerja keras."
Menyoal peluang scudetto Napoli, Sarri pun menilai timnya masih mampu memberikan kejutan di laga sisa. Khususnya saat Napoli bersua Juventus nanti, pertandingan tersebut akan menjadi sangat penting dan menjadi penentu juara.
"Apakah kami percaya dengan scudetto? Tentu saja kami akan terus mempercayainya dan melakukan yang terbaik sampai akhir musim," tandasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 16:09Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
-
Liga Champions 21 Januari 2026 13:42Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
-
Liga Italia 21 Januari 2026 13:29Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Januari 2026 05:45 -
Liga Champions 22 Januari 2026 05:25 -
Liga Champions 22 Januari 2026 05:24 -
Liga Champions 22 Januari 2026 05:20 -
Liga Champions 22 Januari 2026 05:06 -
Liga Champions 22 Januari 2026 05:06
MOST VIEWED
- Juventus Petakan 2 Alternatif Mateta, Termasuk Striker Manchester United
- Napoli Gigit Jari! Era Baru Kobbie Mainoo di Tangan Carrick Matikan Rumor Transfer ke Italia
- Juventus Abaikan Chiesa, Alihkan Fokus ke Maldini, Ini Alasannya
- Rossoneri Menang Tipis tapi Sarat Makna: 5 Pelajaran Penting dari Duel AC Milan vs Lecce
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480064/original/073388300_1769016008-sabrang_noe.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480091/original/039488600_1769035304-IMG_5560.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480088/original/010652900_1769034305-alisson-kiper-liverpool-penyelamatan-marseille-liga-champions.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480083/original/098884400_1769033937-roony-bardghji-barcelona-tembakan-gawang-slavia-praha-liga-champions.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480072/original/018787700_1769027353-al-nassr-cristiano-ronaldo-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5480071/original/031994800_1769018823-reaksi-perry-warjiyo-soal-thomas-keponakan-prabowo-calon-deputi-gubernur-bi-0393cf.jpg)
