
Bola.net - - Pemimpin klasemen Napoli menjamu AC Milan di San Paolo pada giornata 13 Serie A 2017/18, Minggu . Pasukan Maurizio Sarri tidak menampilkan performa terbaik mereka, tapi itu sudah cukup untuk mengalahkan Milan.
Partenopei menang 2-1 dan mengamankan tiga angka. Mereka belum terkalahkan dan tetap berada di puncak.
Napoli menang lewat gol-gol Lorenzo Insigne menit 33 dan pemain pengganti Piotr Zielinski menit 73. Milan menipiskan selisih skor melalui Alessio Romagnoli di penghujung laga.
"Ini bukan performa terbaik kami," kata Sarri seperti dikutip Football Italia.
"Namun, secara keseluruhan, kami nyaris tak memberi lawan kesempatan, sedangkan kami menciptakan delapan peluang gol. Jadi, ya, itu cukup bagus."
"Tempo kami menurun di babak kedua dan kami terlalu bertahan. Meski begitu, kami tak mendapatkan banyak ancaman."
"Hampir semua pemain kami dipanggil ke tim nasional, jadi level kebugaran tidak sempurna. Saya menyayangkan kami kebobolan satu gol dari jarak jauh di injury time, karena sebenarnya akan bagus jika bisa clean sheet."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 13:42Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
-
Liga Italia 21 Januari 2026 13:29Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
-
Liga Italia 21 Januari 2026 08:48Gagal Menang Lawan 10 Pemain, Conte Minta Napoli Rasakan Sakitnya Kegagalan
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Januari 2026 18:27 -
Bola Indonesia 21 Januari 2026 18:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 17:45 -
Liga Champions 21 Januari 2026 17:45 -
Bola Indonesia 21 Januari 2026 17:23 -
Liga Champions 21 Januari 2026 16:59
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479400/original/088382900_1768977432-IMG_6942.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479848/original/099263500_1768993318-Wakil_Bupati_Pati_Chandra.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4843315/original/041301600_1716764000-20240526_123544.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5453730/original/031694300_1766490130-Menteri_Perumahan_dan_Kawasan_Permukiman__PKP___Maruarar_Sirait-23_Desember_2025a.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/2324058/original/029514300_1533785565-508390.jpg)

