
Bola.net - Keberadaan Andrea Pirlo sebagai pemain penting di Juventus dikabarkan membuat playmaker flamboyan itu marah saat ditarik keluar di tengah laga.
Momen itu terjadi ketika laga giornata keempat Seria antara Juve kontra Hellas Verona akhir pekan kemarin. Kala itu Conte memutuskan untuk menarik Pirlo dan menggantinya dengan Claudio Marchisio di menit 66. Alih-alih duduk di bangku cadangan, pemain Italia itu memutuskan langsung menuju ruang ganti pemain.
Namun tindakan Pirlo ini ditentang oleh eks Presiden Juventus, Giovanni Cobolli Gigli. Ia malah menyarankan Pirlo untuk menerima kebijakan rotasi yang ditetapkan allenatore Antonio Conte.
"Ia (Pirlo) tak harus merasa terancam, saya pikir Juventus ingin melindungi Pirlo. Mereka merotasi Pirlo, seperti pemain yang lainnya." ujar Cobolli Gigli kepada Tutto Mercato.
Gigli juga menyebut Pirlo akan memberikan kontribusi maksimal yang bisa membuat Si Nyonya Besar melaju jauh di Liga Champions musim ini.
"Saya harap Juventus bisa melewati fase perempat final di Liga Champions, ia memiliki 50 pertandingan di depan dan ia tak akan bisa bermain di semua laga tersebut." imbuhnya.
Sejak didatangkan dari AC Milan pada 2011 lalu, Pirlo memang menjadi poros utama Juventus dalam merebut gelar scudetto di dua musim beruntun. [initial] (tmw/pra)
Momen itu terjadi ketika laga giornata keempat Seria antara Juve kontra Hellas Verona akhir pekan kemarin. Kala itu Conte memutuskan untuk menarik Pirlo dan menggantinya dengan Claudio Marchisio di menit 66. Alih-alih duduk di bangku cadangan, pemain Italia itu memutuskan langsung menuju ruang ganti pemain.
Namun tindakan Pirlo ini ditentang oleh eks Presiden Juventus, Giovanni Cobolli Gigli. Ia malah menyarankan Pirlo untuk menerima kebijakan rotasi yang ditetapkan allenatore Antonio Conte.
"Ia (Pirlo) tak harus merasa terancam, saya pikir Juventus ingin melindungi Pirlo. Mereka merotasi Pirlo, seperti pemain yang lainnya." ujar Cobolli Gigli kepada Tutto Mercato.
Gigli juga menyebut Pirlo akan memberikan kontribusi maksimal yang bisa membuat Si Nyonya Besar melaju jauh di Liga Champions musim ini.
"Saya harap Juventus bisa melewati fase perempat final di Liga Champions, ia memiliki 50 pertandingan di depan dan ia tak akan bisa bermain di semua laga tersebut." imbuhnya.
Sejak didatangkan dari AC Milan pada 2011 lalu, Pirlo memang menjadi poros utama Juventus dalam merebut gelar scudetto di dua musim beruntun. [initial] (tmw/pra)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 20 Januari 2026 15:49Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
-
Liga Champions 20 Januari 2026 12:11Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
-
Liga Champions 20 Januari 2026 08:25Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Januari 2026 16:39 -
Liga Champions 20 Januari 2026 16:26 -
Bola Indonesia 20 Januari 2026 16:26 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 16:22 -
Otomotif 20 Januari 2026 16:09 -
Bolatainment 20 Januari 2026 16:04
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476057/original/059970900_1768709189-dro.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477121/original/013686100_1768809456-IMG-20260119-WA0001.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478387/original/060178300_1768900220-23d841c0-73a5-491c-b90d-a2c68d4c7d5d.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478298/original/046713600_1768897803-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_15.28.12.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478341/original/057170400_1768898969-Kantor_Pemkab_Pati.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478255/original/097859800_1768896634-Rekaman_CCTV_geng_motor_di_Makassar_serang_warga.jpg)

