
Bola.net - - Legenda Belanda, Ruud Gullit, meyakini baik AC Milan maupun Inter Milan memiliki peluang yang sama untuk menjadi pemenang dalam Derby della Madonnina, Senin (5/3) dini hari pekan depan.
Dikatakannya, baik Milan maupun Inter memang cukup kesulitan menjalani musim ini. Namun dia berharap Milan dapat menjadi pemenang laga panas tersebut.
Kendati demikian, Gullit jujur mengatakan bahwa kedua tim akan kesulitan menampilkan permainan terbaiknya. Sebab, dia menganggap baik Milan maupun Inter masih belum menemukan identitas permainannya musim ini.
"Ini akan menjadi pertandingan yang sedikit kasar seperti biasanya. Pertandingan ini adalah soal passion, ini adalah soal siapa yang akan langsung dihukum begitu membuat kesalahan pertamanya," ungkap Gullit dikutip dari fourfourtwo.
"Jadi untuk menaruh pilihan pada satu tim, ini cukup sulit, karena keduanya belum menampilkan sepak bola terbaik yang sesuai dengan identitasnya."
"Jika kau melihat Juventus, kau tahu bagaimana cara mereka bermain. Kau tahu bagaimana cara Napoli bermain. Tapi dua tim ini masih belum punya identitas, jadi sangat sulit untuk memprediksi hasilnya. Tetapi tentu saja saya berharap Milan bisa menang," pungkasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 08:19Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
-
Liga Champions 21 Januari 2026 08:06Rapor Pemain Inter: Gol Roket Sucic Tak Cukup, Arsenal Pulang Tersenyum
-
Liga Champions 21 Januari 2026 07:05
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 08:19 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 08:13 -
Liga Champions 21 Januari 2026 08:06 -
Liga Champions 21 Januari 2026 07:42 -
Liga Champions 21 Januari 2026 07:42 -
Liga Champions 21 Januari 2026 07:19
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478870/original/037289600_1768956979-1000521273.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5478868/original/049824700_1768956658-momen-unik-saat-presiden-prabowo-bertemu-pm-starmer-di-london-0a9cf1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478865/original/037928200_1768955017-PHOTO-2026-01-20-18-28-26.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478863/original/039458700_1768954137-1000521557.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478808/original/008534300_1768926875-korupsi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478859/original/052143600_1768953494-PHOTO-2026-01-20-17-52-53.jpg)

