
Bola.net - - Gelandang Juventus, Sami Khedira mengungkapkan bahwa dirinya kini berada dalam kondisi yang semakin membaik. Bahkan dia mengklaim saat ini ada di kondisi puncak secara fisik dan mental.
Khedira memiliki awal musim yang naik turun. Masalah kebugaran dan cedera kembali menghantuinya di awal musim ini yang membuatnya absen dalam beberapa pertandingan Juventus.
Namun gelandang asal Jerman tersebut mampu bangkit dan membantu Bianconeri bersaing ketat dengan Napoli di papan atas klasemen.
"Bagi saya, situasinya sama: Saya mengalami beberapa kesulitan pada awal musim ini dan cedera ringan, tapi sekarang saya berada di puncak permainan saya secara fisik dan mental, dan tujuan saya adalah terus berjalan seperti ini," ujarnya.
Juventus sendiri saat ini berada di posisi kedua klasemen sementara Serie A dengan raihan 47 poin dari 19 pertandingan. Mereka hanya tertinggal satu poin dari Napoli yang ada di puncak klasemen.
"Napoli adalah salah satu tim terbaik di Italia dan Eropa, sehingga mereka menjadi salah satu favorit untuk memenangkan Liga Europa, dan tidak mudah bermain melawan mereka. Tapi kami juga kuat, kami mendapat tiga poin di tempat mereka dan itu membuat kami bahagia," sambungnya.
"Kami tahu bahwa untuk memenangkan Scudetto, kami juga harus mengalahkan tim yang lebih rendah. Oleh karena itu, kami akan melanjutkan perjalanan, tanpa melihat bagaimana keadaan mereka," tandasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 19 Januari 2026 21:54Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
-
Liga Italia 19 Januari 2026 21:53 -
Liga Champions 19 Januari 2026 16:18Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
-
Liga Italia 19 Januari 2026 14:57Debut Sempurna Donyell Malen di AS Roma: Gol, 3 Poin, dan Pujian Gasperini
-
Liga Italia 19 Januari 2026 14:39Alexis Saelemaekers: Bikin Assist Mahal untuk Fullkrug, Keluar Lapangan Pincang
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 20 Januari 2026 01:15 -
Liga Champions 20 Januari 2026 00:45 -
Piala Dunia 19 Januari 2026 23:50 -
Liga Inggris 19 Januari 2026 22:43 -
Olahraga Lain-Lain 19 Januari 2026 22:30 -
Liga Champions 19 Januari 2026 22:30
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/4848901/original/076050200_1717138481-IMG20240531104427.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477505/original/010719300_1768833274-Prabowo_Mahasiswa_Papua.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477503/original/080786400_1768831286-Bocah_lima_tahun_asal_Sukabumi_jago_matematika.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477497/original/032473000_1768829852-Prabowo_Rapat.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477493/original/012138900_1768829400-Rektor_nonaktif_UNM_Karta_Jayadi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5477488/original/030082500_1768828543-Mapolres_Kudus.jpeg)

