
Bola.net - - Mantan pelatih AC Milan, VIncenzo Montella, menyebut bahwa ucapan Kessie yang mengkritiknya beberapa waktu lalu adalah kesalahan interpretasi dari jurnalis.
Beberapa waktu lalu, Kessie menyebut 'kami bekerja sangat ringan di latihan bersama Montella, tetapi dengan Gattuso kami berlatih lebih keras dan hasilnya bisa kau lihat di lapangan'.
Namun demikian, Montella menyebut Kessie langsung menghubungi dirinya dan meminta maaf. Dia mengaku maksud perkataannya sudah salah diinterpretasikan oleh jurnalis.
"Franck (Kessie) berkirim pesan kepada saya menjelaskan situasinya," tegas Montella dikutip dari football italia.
"Dia tidak bermaksud mengatakan itu. Maksudnya adalah ketika kau terus menang, semuanya menjadi sedikit lebih mudah, tetapi ketika kalah semuanya menjadi sulit."
"Terkadang para pemain memang suka membuat alasan ketika segala sesuatu berjalan buruk," sambungnya.
Hubungan Kessie dan Montella pun masih dalam kondisi yang baik, tidak seperti yang diberitakan beberapa media internasional. Sepertinya Kessie masih mengakui peran Montella yang turut andil dalam kepindahannya ke Milan.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 20 Januari 2026 15:49Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
-
Liga Champions 20 Januari 2026 12:11Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
-
Liga Italia 20 Januari 2026 08:24Emil Audero Cleansheet, Aksi Heroik Gagalkan Kemenangan Verona
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 18:29 -
Liga Champions 20 Januari 2026 18:08 -
Liga Champions 20 Januari 2026 18:00 -
Liga Inggris 20 Januari 2026 17:45 -
Liga Champions 20 Januari 2026 17:41 -
Bola Indonesia 20 Januari 2026 17:29
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478605/original/034109000_1768905933-Asisten_Deputi_Cadangan_dan_Bantuan_Pangan_Kemenko_Pangan__Sugeng_Harmono.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5334346/original/088056600_1756713071-AP25243767094515.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4439890/original/058272000_1684940355-348237169_599185758943490_3150403143734906669_n.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3807516/original/090085000_1640672366-148355508_430150894707997_2084073915891854769_n.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478632/original/011756100_1768907216-Warga_Pati_gelar_aksi_di_depan_kantor_Bupati_Pati.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5452619/original/063632700_1766411191-Kepala_Departemen_Kebijakan_Makroprudensial_BI__Solikin_M._Juhro-4.jpeg)

