
Immobile baru direkrut kembali oleh Torino setelah sebelumnya gagal bersinar di Borussia Dortmund hingga dipinjamkan ke . Dalam debut keduanya bersama Torino, Immobile langsung mencetak satu gol dalam kemenangan 4-2 atas Frosinone.
Gol itu memang cuma lahir dari titik penalti. Namun, melihat Immobile dimainkan penuh selama 90 menit, berarti dia dipercaya oleh Torino. Dalam laga berikutnya, partai tunda melawan pembunuh raksasa Sassuolo, Immobile kembali bermain penuh. Meski tidak mencetak gol, tapi dia bermain cukup bagus dan turut berjasa membawa Torino meraih hasil imbang 1-1.
8 - Ciro Immobile hasn't lost any of his last 8 Serie A games (W5 D3), scoring a goal in 6 of these apps. Talisman. pic.twitter.com/Or9OFd6nhy
— OptaPaolo (@OptaPaolo) January 21, 2016
Dengan begitu, berarti Immobile tak kalah satu kali pun dalam delapan penampilan terakhirnya di Serie A (M5 S3). Dia juga mencetak masing-masing satu gol dalam enam dari delapan pertandingan tersebut. Ini dihitung dari musim pertama sekaligus terakhirnya bersama Torino (2013/14), di mana dia finis sebagai Capocannoniere sebelum dilego senilai €18 juta ke Dortmund.
8 Penampilan terakhir Ciro Immobile di Serie A
21-01-2016 Sassuolo 1-1 Torino
16-01-2016 Torino 4-2 Frosinone (1 gol)
11-05-2014 Torino 1-1 Parma (1 gol)
04-05-2014 Chievo 0-1 Torino
27-04-2014 Torino 2-0 Udinese (1 gol)
19-04-2014 Lazio 3-3 Torino (1 gol)
13-04-2014 Torino 2-1 Genoa (1 gol)
06-04-2014 Catania 1-2 Torino (1 gol).
Hingga giornata 20, Torino masih menempati peringkat 11 dengan jarak sembilan poin dari zona Eropa. Bersama Immobile, cukup terbuka peluang bagi Torino untuk finis di lima besar dan kembali ke Benua Biru musim depan.
Immobile dipinjam Torino hingga akhir musim 2015/16. Torino memiliki opsi pembelian permanen di akhir musim nanti seharga €11 juta. [initial]
Klik Juga:
- Tangguhnya Mental Juara La Vecchia Signora
- Kembalinya Salah Satu Jagoan Dribel Serie A
- Rekor Spalletti Lawan Juventus: Buruk!
- Roma Beruntun Tumbang di Rumah Nyonya Tua
- Roma Hadapi Juventus Usung Form Buruk
- Raja Tekel Serie A Dari Atalanta
- Cuma Dua Yang Masih Kebal di Kandang
- 31 Tahun Debut Paolo Maldini di AC Milan
- Selebrasi Ikonik, Dari Tardelli Hingga Totti
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 08:19Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
-
Liga Italia 20 Januari 2026 15:49Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
-
Liga Champions 20 Januari 2026 15:46Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
-
Liga Champions 20 Januari 2026 12:11Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 09:09 -
Liga Champions 21 Januari 2026 09:02 -
Liga Champions 21 Januari 2026 08:58 -
Liga Champions 21 Januari 2026 08:57 -
Liga Italia 21 Januari 2026 08:48 -
Liga Champions 21 Januari 2026 08:43
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478812/original/086450500_1768927581-3.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5383964/original/082146600_1760706112-Mensesneg_Prasetyo_Hadi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478881/original/082736200_1768958519-PHOTO-2026-01-20-18-28-27.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478870/original/037289600_1768956979-1000521273.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5478868/original/049824700_1768956658-momen-unik-saat-presiden-prabowo-bertemu-pm-starmer-di-london-0a9cf1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478865/original/037928200_1768955017-PHOTO-2026-01-20-18-28-26.jpg)

