
Bola.net - - Beppe Bergomi telah menyarankan kepada Juventus agar bermain seperti Inter Milan bila mereka ingin mengalahkan Napoli akhir pekan ini.
Kemenangan Juventus akan mengurangi jarak mereka dengan Napoli di klasemen sementara Serie A menjadi satu poin. Juventus saat ini ada di posisi ketiga dengan 34 poin, sementara Napoli di puncak klasemen dengan empat poin lebih banyak.
Dan jelang pertemuan itu, Bergomi menyarankan agar tim asuhan Massimiliano Allegri itu bermain seperti cara Inter Milan ketika bermain imbang tanpa gol melawan tuan rumah Partenopei bulan lalu.
"Juventus harus bermain di San Paolo seperti Inter," ujar pemenang Piala Dunia 1982 itu kepada Sky Sport Italia.
"Mereka solid di belakang dan mencoba untuk menyakiti Napoli dengan menjaga bola tetap di kaki mereka," sambungnya.
"Sarri mungkin ingin melihat Juventus melakukan pressing tinggi karena Napoli bisa menghukum mereka bila mereka melakukan itu," tandasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 22 Oktober 2025 14:01
Pengakuan Jujur Denzem Dumfries: Union SG Bikin Inter Milan Merana!
-
Liga Italia 22 Oktober 2025 13:24
Dosa Finansial Ronaldo: Juventus Masih Bayar Mahal Kesalahan Empat Tahun Lalu
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 10:03
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2025 15:10
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 15:03
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 14:37
-
Bola Indonesia 22 Oktober 2025 14:04
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 14:02
-
Liga Italia 22 Oktober 2025 14:01
MOST VIEWED
- Como 2-0 Juventus: Ketika Keputusan Tudor Menimbulkan Tanda Tanya Besar
- Como 2-0 Juventus: Ketegangan Antara Tudor dan Fabregas Berlanjut
- Saat Kesabaran Stefano Pioli Habis: Kalian Nonton Pertandingannya atau Cuma Lihat Hasil?!
- Pidato Cesc Fabregas Usai Kemenangan Como atas Juventus Langsung Viral: Benar-Benar Bikin Haru
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...