
Bola.net - - Masih tiga bulan sebelum bursa transfer bulan Januari kembali dibuka. Tapi, Inter Milan disebut sudah hampir merampungkan transfer satu pemain incarannya. Pemain tersebut yakni Alex Teixeira.
Teixeira saat ini bermain untuk klub asal Tiongkok, Jiangsu Suning. Klub tersebut, dimiliki oleh grup yang sama dengan pemilik Inter. Jadi, kondisi ini bisa memudahkan transfer Teixeira ke Inter.
Seperti yang dilaporkan oleh Tuttosport, Inter akan mendatangkan Teixeira dengan status pemain pinjaman. Teixeira dinilai pas dengan kebutuhan pelatih Liciano Spalletti, yang sedang mencari pemain di belakang penyerang.
Teixeira sendiri kemungkinan memang akan tersingkir dari skuat Jiangsu pada musim ini. Posisinya di klub akan terganjal oleh regulasi pemain. Kompetisi di Tiongkok kini hanya memperbolehkan klub memainkan tiga pemain asing dalam satu laga.
Selain Teixeira, saat ini Jiangsu sudah punya Ramirez, Trent Sainsbury, Benjamin Moukandjo dan Roger Martinez.
Pelatih Fabiap Capello diyakini akan lebih rela jika Teixeira yang pindah dibanding dengan pemain lain. Pasalnya, ia punya stok pemain yang cukup banyak di posisi gelandang serang. Selain itu, Jiangsu juga bisa mengurangi beban gaji Teixeira yang cukup besar.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 13:42Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
-
Liga Italia 21 Januari 2026 13:29Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
-
Liga Champions 21 Januari 2026 12:17Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
-
Liga Champions 21 Januari 2026 11:36
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 15:08 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 15:01 -
Liga Italia 21 Januari 2026 14:50 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 14:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 14:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 14:05
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479631/original/069828100_1768983063-IMG-20260121-WA0004.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5272316/original/024386100_1751539843-20250703-Kenaikan_tarif_Ojol-ANG_2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5249740/original/043373900_1749695482-Thomas_Frank.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479473/original/093775400_1768979236-el_syifa.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479623/original/035064100_1768982816-1000115113.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479519/original/025905400_1768980854-1000939037.jpg)

