
Bola.net - - Raksasa Serie A, AC Milan mengumumkan bahwa mereka mengakhiri periode ritiro alias pemusatan latihan intensif yang berlangsung sejak pekan lalu.
Sebelumnya Milan menggelar ritiro usai secara mengejutkan dihajar klub papan bawah Hellas Verona 3-0 pekan lalu. Ritiro ini dipimpin langsung oleh allenatore Gennaro Gattuso.
Namun ritiro ini ternyata tak berbuah hasil positif bagi Rossoneri karena mereka tetap saja dipermalukan Atalanta dua gol tanpa balas di San Siro akhir pekan kemarin. Terlepas dari dua kekalahan beruntun ini, pihak klub memilih untuk mengakhiri ritiro.
"Menerima kritik, bekerja dengan kepala menunduk, tetap bersatu dan solid," demikian bunyi pernyataan Milan di laman resmi mereka.
"Penampilan kemarin tak seburuk hasil dan reaksi yang muncul, tapi ketika Anda tidak mencetak gol maka proses penyembuhan menjadi tidak realistis dan disapu oleh kepahitan," lanjutnya.
"Hingga Rabu akan ada latihan, tapi bukan ritiro di Milanello, untuk skuat yang butuh banyak perhatian, keheningan dan banyak pekerjaan,"
Selanjutnya, Milan bakal melakoni laga Derby della Madonnina melawan Inter Milan dalam partai perempat final Coppa Italia tengah pekan ini.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 13:42Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
-
Liga Italia 21 Januari 2026 13:29Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
-
Liga Champions 21 Januari 2026 08:19Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
LATEST UPDATE
-
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 22:30 -
Liga Italia 21 Januari 2026 22:20 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 22:13 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 21:18 -
Liga Champions 21 Januari 2026 21:07 -
Tim Nasional 21 Januari 2026 20:56
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5480047/original/083448500_1769011227-141553.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478933/original/079657200_1768961772-Ketua_KNKT__Soerjanto_Tjahjono.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479997/original/027162300_1769003247-WhatsApp_Image_2026-01-21_at_20.19.54.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479983/original/030014600_1769002457-Ratusan_Kontainer_Limbah_B3_Menumpuk_di_Batam.jpg)
