
Bola.net - - Presiden Pescara, Daniele Sebastiani mengungkapkan bahwa bintang PSG, Marco Verratti pernah sangat dekat untuk bergabung dengan Juventus pada 2012 lalu.
Nama Verratti memang sudah lama menjadi buruan Juventus. Sejak masih bersama Pescara, gelandang timnas Italia telah dikaitkan dengan raksasa Italia.
Verratti sendiri belum pernah merasakan bermain di Serie A, saat dia bersinar di bawah arahan Zdenek Zeman pada musim 2011-2012 dirinya bergabung dengan PSG di musim sebelumnya setelah dikaitkan dengan banyak klub Eropa, termasuk Juventus.
"Saat dia meninggalkan Pescara, Verratti agak kecew bahwa transfer ke Juventus tak terjadi, karena mereka adalah tim yang telah dia dukung sejak kecil," ungkap Sebastiani kepada Tuttosport.
"Saat dia tiba di Paris dan menyadari seberapa besar PSG, dia sadar dia akan mengubah hidupnya," sambungnya.
"Saya lebih suka menjualnya ke Juventus dan kami sudah sangat dekat memang. Pada bulan Januari 2012 kami berbicara tentang pertukaran kesepakatan kepemilikan bersama Verratti dan Ciro Immobile. Tak ada yang datang, tapi Verratti terus berkembang. Pada musim panas itu semuanya gagal karena perselisihan atas pertukaran pemain," tandasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 20:00Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
-
Liga Champions 21 Januari 2026 16:59Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
-
Liga Champions 21 Januari 2026 15:56Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
-
Liga Champions 21 Januari 2026 14:31Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Januari 2026 20:56 -
Voli 21 Januari 2026 20:45 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 20:38 -
Liga Champions 21 Januari 2026 20:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 20:00 -
Liga Champions 21 Januari 2026 20:00
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479983/original/030014600_1769002457-Ratusan_Kontainer_Limbah_B3_Menumpuk_di_Batam.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479971/original/038425800_1769001303-137248.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4958949/original/054567300_1727919991-IMG-20241002-WA0132.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479957/original/032059100_1768999415-1000018668.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476549/original/066831900_1768790747-1.jpg)

