
Bola.net - Jadwal siaran langsung sepak bola di televisi pekan ini, 22 hingga 24 Juni 2024. Ada laga-laga dari pentas akbar Euro 2024, Copa America 2024, hingga Piala AFF U-16 2024.
Turnamen akbar Euro 2024 saat ini tengah digelar di Jerman. Sebanyak 24 tim bertarung untuk memperebutkan supremasi tertinggi di sepak bola benua biru.
Sementara itu, Indosiar menyiarkan secara ekslusif laga-laga dari turnamen akbar Copa America 2024 di Amerika Serikat. Selain itu, Indosiar juga menyiarkan aksi Timnas Indonesia U-16 di Piala AFF U-16 2024.
Langsung saja, inilah jadwal tayangan televisi nasional untuk periode 22 hingga 24 Juni 2024 selengkapnya.
CATATAN:
- beIN Sports 1 dan 3 tersedia di IndiHome, TransVision, Vidio
- Champions TV 1 dan 2 tersedia di Vidio, Nex Parabola, IndiHome, dan Firstmedia
- Usee Sports 1 dan 2 tersedia di IndiHome
- First Football tersedia di Firstmedia
- Soccer Channel, Soccer Channel HD, Sportstars tersedia di Vision+
- On Channel tersedia di K-Vision
- SPOTV tersedia di Vidio, IndiHome, First Media, Vision+
PERHATIAN: Jadwal televisi ini bisa berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan terlebih dahulu dari stasiun televisi bersangkutan dan bukan merupakan tanggung jawab Bola.net.
EURO 2024

Sabtu, 22 Juni 2024
02.00 WIB - Belanda 0-0 Prancis - RCTI, Vision+
20.00 WIB - Georgia 1-1 Republik Ceko - RCTI, Vision+
23.00 WIB - Turki 0-3 Portugal - RCTI, Vision
Minggu, 23 Juni 2024
02.00 WIB - Belgia 2-0 Rumania - RCTI, Vision+
Senin, 24 Juni 2024
02.00 WIB - Swiss vs Jerman - RCTI, Vision+
02.00 WIB - Skotlandia vs Hongaria - MNCTV, Vision+
COPA AMERICA 2024

Sabtu, 22 Juni 2024
07:00 WIB - Peru 0-0 Chile - Indosiar, Vidio
Minggu, 23 Juni 2024
05:00 WIB - Ekuador 1-2 Venezuela - Indosiar, Vidio
08:00 WIB - Meksiko 1-0 Jamaika - Indosiar, Vidio
Senin, 24 Juni 2024
05:00 WIB - Amerika Serikat vs Bolivia - Indosiar, Vidio
08:00 WIB - Uruguay vs Panama - Indosiar, Vidio
PIALA AFF U-16 2024

Sabtu, 22 Juni 2024
15:00 WIB - Vietnam 15-0 Brunei Darussalam - Vidio
19:30 WIB - Myanmar 1-2 Kamboja - Vidio
Minggu, 23 Juni 2024
15:00 WIB - Thailand vs Australia - Vidio
19:30 WIB - Malaysia vs Timor Leste - Vidio
Senin, 24 Juni 2024
15:00 WIB - Singapura vs Laos - Vidio
19:30 WIB - Filipina vs Indonesia - Indosiar, Vidio
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Januari 2026 08:57Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 21 Januari 2026 09:56 -
Liga Champions 21 Januari 2026 09:47 -
Bola Indonesia 21 Januari 2026 09:36 -
Liga Champions 21 Januari 2026 09:29 -
Liga Champions 21 Januari 2026 09:15 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 09:15
BERITA LAINNYA
-
jadwal televisi 7 Maret 2025 22:37 -
jadwal televisi 24 Februari 2025 16:42 -
jadwal televisi 18 Februari 2025 11:54 -
jadwal televisi 14 Februari 2025 17:03 -
jadwal televisi 12 Februari 2025 12:55 -
jadwal televisi 7 Februari 2025 16:23
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...











:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478006/original/000390800_1768887810-pati2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3274952/original/072089200_1603351856-20201022-Aksi-Tolak-UU-Omnibus-Law-6.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5383964/original/082146600_1760706112-Mensesneg_Prasetyo_Hadi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478700/original/061728400_1768912854-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_19.21.38.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478812/original/086450500_1768927581-3.jpg)
