
Bola.net - - Direktur Borussia Dortmund, Hanz-Joachim Watzke, mengatakan bahwa klub akan mempertimbangkan proposal bernilai 80 juta euro untuk pemain mereka, Pierre-Emerick Aubameyang.
Striker tajam, yang akan kembali ke klubnya usai Gabon tersingkir di Piala Afrika, sudah sering dikaitkan dengan banyak klub kaya dan top di seantero Eropa.
Dortmund berkeras bahwa mereka tidak dalam tekanan untuk melepas pemain berusia 27 tahun, namun Watzke mengakui bahwa tawaran dengan jumlah yang besar akan bisa membujuk mereka untuk berpisah dengan eks bomber AC Milan tersebut.
"Kami tidak pernah bisa menjamin seorang pemain bertahan di Borussia Dortmund selamanya, namun kekuatan kami adalah mencari solusi baru," tutur Watzke di Kicker TV.
"Auba adalah alternatif kami usai kepergian Lewandowski. Dengan tawaran senilai 80 juta euro, saya akan memikirkan presiden kami dan juga direktur olahraga klub. Jika kami memang mendapatkan tawaran, kami akan memikirkannya bersama Pierre-Emerick."
"Kami harus bisa menghadapi situasi itu dengan baik, namun kami tidak dalam tekanan...saya akan memilih lebih baik tidak ada tawaran yang masuk. Dia jelas memang layak untuk bermain di tim yang lebih besar. Hanya ada beberapa, namun saya kira ide yang bagus untuk bermain di Barcelona."
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 21 Januari 2026 12:17 -
Liga Inggris 21 Januari 2026 11:28Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
-
Liga Spanyol 21 Januari 2026 11:17 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 11:07Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 21 Januari 2026 15:08 -
Liga Spanyol 21 Januari 2026 15:01 -
Liga Italia 21 Januari 2026 14:50 -
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026 14:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 14:31 -
Liga Champions 21 Januari 2026 14:05
BERITA LAINNYA
-
liga eropa lain 18 Januari 2026 05:02 -
liga eropa lain 17 Januari 2026 05:27 -
liga eropa lain 16 Januari 2026 03:00 -
liga eropa lain 15 Januari 2026 21:54 -
liga eropa lain 14 Januari 2026 16:32 -
liga eropa lain 14 Januari 2026 09:48
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479631/original/069828100_1768983063-IMG-20260121-WA0004.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5272316/original/024386100_1751539843-20250703-Kenaikan_tarif_Ojol-ANG_2.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5249740/original/043373900_1749695482-Thomas_Frank.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479623/original/035064100_1768982816-1000115113.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5479519/original/025905400_1768980854-1000939037.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5476552/original/014686900_1768790752-5.jpg)
