
Bola.net - Sabtu (13/12) ini Bayern Munich akan berjuang untuk memperpanjang rekor tak terkalahkan di Bundesliga. Tuan rumah Augsburg yang sedang berada di posisi ketiga akan menjamu sang kampiun.
Dalam pandangan Josep Guardiola, Augsburg bukan lawan ringan. Dengan kondisi SGL Arena yang tak besar dan poin maksimal dari empat pertandingan terakhir, mantan pelatih Barcelona itu memiliki kewaspadaan tinggi.
"Stadion mereka tak luas dan akan penuh sesak dengan para pendukung, ini adalah derby. Mereka bermain agresif, dengan semangat dan memiliki pemain-pemain cepat." ujar Pep seperti dikutip fourfourtwo.com.
Die Roten sendiri datang dengan kemenangan atas CSKA Moscow di pertandingan terakhir fase grup Liga Champions meski mereka sudah dipastikan menjadi juara grup.
Satu hal lagi yang melegakan Guardiola adalah terlepas dari pemain-pemain yang absen lama karena cedera, ia memiliki skuat yang sepenuhnya fit. [initial]
(fft/dct)
Dalam pandangan Josep Guardiola, Augsburg bukan lawan ringan. Dengan kondisi SGL Arena yang tak besar dan poin maksimal dari empat pertandingan terakhir, mantan pelatih Barcelona itu memiliki kewaspadaan tinggi.
"Stadion mereka tak luas dan akan penuh sesak dengan para pendukung, ini adalah derby. Mereka bermain agresif, dengan semangat dan memiliki pemain-pemain cepat." ujar Pep seperti dikutip fourfourtwo.com.
Die Roten sendiri datang dengan kemenangan atas CSKA Moscow di pertandingan terakhir fase grup Liga Champions meski mereka sudah dipastikan menjadi juara grup.
Satu hal lagi yang melegakan Guardiola adalah terlepas dari pemain-pemain yang absen lama karena cedera, ia memiliki skuat yang sepenuhnya fit. [initial]
Seputar Bundesliga
- Kagawa Akan Kembali Pada Performa Terbaik
- Asah Tiki-taka, Bayern Lakukan 'Kucing-kucingan' Secepat Kilat
- Marco Reus Mencintai Dortmund, Musim Depan Reus Bertahan
- Neuer Sanjung Kedigdayaan Tim Jerman di Liga Champions Musim Ini
- Van Gaal Desak United Daratkan Robben
- Ancelotti: Kramer? Saya Suka Gelandang Sepertinya
- Demi Bundesliga, Lahm Minta Reus Bertahan di Jerman
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:57
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 23:59
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2025 12:29
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:59
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:49
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:43
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:28
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:04
BERITA LAINNYA
-
liga eropa lain 19 Oktober 2025 09:17
-
liga eropa lain 16 Oktober 2025 19:40
-
liga eropa lain 16 Oktober 2025 13:07
-
liga eropa lain 13 Oktober 2025 06:45
-
liga eropa lain 6 Oktober 2025 09:55
-
liga eropa lain 4 Oktober 2025 23:39
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...